PERDAGANGAN

IHSG Berpotensi Menguat, Cek Rekomendasi Saham Hari Ini

MONITOR, Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi terkoreksi pada perdagangan hari ini, Kamis (29/7).

Laju IHSG yang rawan koreksi ini melanjutkan pelemahan pada penutupan Rabu (28/9) yang turun 0,14 persen ke level 6.088.

Analis Artha Sekuritas Indonesia Dennies Christopher dalam risetnya mengatakan bahwa secara teknikal indicator stochastic membentuk deadcross, mengindikasikan IHSG berpotensi melemah dalam jangka pendek. IHSG diprediksi melemah di resistance 6.134 dan 6.111, support 6.069 dan 6.050.

“Pergerakan akan cukup terbatas, investor mencermati dampak dari PPKM. Investor juga akan mencermati hasil dari rapat The Fed yang telah menetapkan suku bunga dan rencana kebijakan ke depan,” kata dia dalam riset harian, Kamis (29/7).

Beberapa saham rekomendasi yang layak dikoleksi: AGII (Target Price: 1.800-1.850), KLBF (Target Price: 1.420-1.450), dan BBRI (Target Price: 3.920-3.980).

Recent Posts

Komnas Haji: Masyarakat Jangan Tergiur Haji Tanpa Antri

MONITOR, Jakarta - Menjelang musim haji pemerintah Arab Saudi mengaluarkan aturan menghentikan sementara penerbitan visa…

26 detik yang lalu

HUT Kota Bima ke-23, Senator Mirah Ajak Seluruh Elemen Masyarakat Berbenah

MONITOR, Bima - Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Bima ke- 23, Anggota DPD RI, Mirah…

7 menit yang lalu

Tersisa Lima Hari Kerja, 98,86 Persen Kuota Haji Reguler Sudah Terisi

MONITOR, Jakarta - Tahap II pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Reguler 1446 H/2025 M…

1 jam yang lalu

OPM Bunuh Warga Sipil, Aksi Biadab, Kejahatan Kemanusiaan dan Pelanggaran HAM Berat

MONITOR, Jakarta - Menyikapi pemberitaan yang beredar terkait aksi keji gerombolan Organisasi Papua Merdeka (OPM)…

7 jam yang lalu

Puan Soroti Anak Jadi Korban Kejahatan Siber, Literasi Digital Harus Jadi Gerakan Nasional

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyoroti ancaman kejahatan siber yang bisa menjerat…

13 jam yang lalu

DPR: Dokter PPDS Pelaku Pemerkosaan Biadab, Harus Dihukum Seberat-beratnya!

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI, Gilang Dhielafararez mengecam tindak pemerkosaan yang dilakukan…

16 jam yang lalu