MEGAPOLITAN

10 Pejabat Depok kembali Divaksin Covid-19 Besok

MONITOR, Depok – Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Kota Depok, Drg. Novarita mengatakan, 10 pejabat dan unsur Forkompinda Kota Depok akan kembali menerima suntikan vaksin Sinovac.

Menurutnya, sesuai rencana, penyuntikkan vaksin dosis kedua tersebut akan dilakukan pada Jumat, (28/01/2021) pagi, di Rumah Sakit Universitas Indonesia (RS UI).

“Sesuai jadwal Insya Allah besok (28/01) pagi. Untuk lokasinya sama, di RS UI,” kata Novarita kepada MONITOR, Rabu (27/01).

Disebutkan Novarita, pada pelaksanaan vaksinasi dosis kedua terhadap 10 pejabat Depok tersebut, tidak dilakakun acara seremoni, melainkan langsung tahap pemberian vaksin.

“Tidak ada seremoni, langsung pemberian vaksin,” tegasnya.

Seperti diketahui, 10 pejabat dan unsur Forkompinda Kota Depok sebelumnya telah menerima suntikan vaksin dosis pertama di RS UI pada 14 Januari 2021.

Kesepuluh tersebut adalah Wakil Wali Kota Depok Pradi Supriatna, Dandim 0508/Depok Kolonel Agus Isrok Mikroj, Kapolrestro Depok Kombes Pol Imran Edwin Siregar, dan Kepala Kejari Depok Sri Kuncoro.

Kemudian, Ketua Kwarcab Pramuka Depok Nina Suzana, Kepala Kemenag Depok Asnawi, Kadinkes Depok Drg. Novarita, Kadishub Depok Dadang Wihana, Ketua IDI Depok dr. Lubna Sadat, dan Bebalazi Zega (Pendeta).

“Jadi, pemberian vaksin dua kali, ini bertujuan untuk menghasilkan antibodi yang diharapkan (maksimal). Sehingga dapat melindungi diri dari infeksi virus,” pungkas Novarita.

Recent Posts

Prabowo Minta Pembangunan KNMP dan Kapal Ikan Dipercepat

MONITOR, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto meminta agar pembangunan Kampung Nelayan Merah Putih (KNMP) dan…

11 menit yang lalu

Diikuti Lebih dari 10 Ribu Santri PDF, Imtihan Wathani 2026 Digelar Januari

MONITOR, Jakarta — Kementerian Agama akan menggelar Ujian Akhir Pendidikan Diniyah Formal Berstandar Nasional (UAPDFBN)…

2 jam yang lalu

KKP Ungkap Kampung Nelayan Merah Putih Serap 17.550 Tenaga Kerja di 65 Lokasi

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mencatat pembangunan kampung nelayan merah putih (KNMP)…

2 jam yang lalu

Gus Irfan: Tagline Haji 2026 Ramah Perempuan Bukan Sekadar Slogan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) resmi menetapkan tagline penyelenggaraan ibadah haji tahun…

2 jam yang lalu

Kemenhaj Tambah 2 Embarkasi Baru di Banten dan DIY untuk Haji 2026

MONITOR, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) melakukan terobosan baru dalam penyelenggaraan ibadah haji…

3 jam yang lalu

Menag Nasaruddin Umar Salurkan Bantuan Kemanusiaan dari Bone ke Sumatra

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar menerima bantuan kemanusiaan untuk masyarakat terdampak bencana di…

4 jam yang lalu