DAERAH

Pariwisata Lampung Jadi Trending Topik, Rizaldi Adrian Ajak Semua Pihak Bersiap Jelang Liburan Akhir Tahun

MONITOR, Bandar Lampung – Lini masa Twitter diramaikan dengan tagar #LiburanAkhirTahunKeLampung, tagar ini menjadi salah satu yang paling banyak dibicarakan para pengguna Twitter di Indonesia, Kamis (20/12/2018).

Menjelang liburan akhir tahun masyarakat mulai membicarakan destinasi wisata yang akan dikunjungi bersama keluarga, Lampung menjadi salah satu destinasi yang paling banyak diulas sebagai referensi liburan akhir tahun.

Rizaldi Adrian Tokoh muda Bandar Lampung yang fokus pada pengembangan pariwisata Lampung menyebutkan ramainya tagar liburan akhir tahun ke Lampung sebagai kabar positif untuk dunia pariwisata menjelang akhir tahun, semua pihak harus berbenah menyambut antusiasme masyarkat terhadap potensi pariwisata Lampung.

“Kemajuan teknologi informasi menjadi nilai tambah untuk kemajuan pariwisata Lampung, kondisi ini harus dimanfaatkan semaksimal mungkin oleh semua pemangku kebijakan, kita butuh Festival-festival yang semakin menarik minat masyarakat untuk ke Lampung,” jelasnya pada wartawan di Bandar Lampung, Kamis (20/12/2018).

Calon Anggota Legislatif DPRD Kota Bandar Lampung Dapil 1 ini menambahkan potensi pariwisata Lampung yang besar harus dikelola dan dikembangkan dengan baik, idealnya dilakukan oleh yang concern pada peristiwa. “Jangan sia-sia kan minat wisatawan ingin ke Lampung dengan ketidaksiapan kita,” tutupnya.

Recent Posts

Udang Indonesia Kembali Diserap Pasar AS, Ekspor Naik 16,3 Persen

MONITOR, Jakarta - Pemerintah Indonesia menegaskan bahwa udang Indonesia kembali diterima masuk ke Amerika Serikat,…

18 menit yang lalu

Kemen PPPA Tetapkan RA Marhamah Labuhanbatu Jadi Satuan Pendidikan Ramah Anak 2025

MONITOR, Jakarta - Prestasi kembali diraih satuan pendidikan binaan Kementerian Agama. Raudhatul Athfal (RA) Marhamah…

2 jam yang lalu

Hari Bakti Kemenimipas Usung Tema ‘Satu Langkah, Satu Semangat, Satu Pengabdian untuk Bangsa’

MONITOR, Jakarta - Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Agus Andrianto, membuka secara langsung kegiatan Kick Off Peringatan…

4 jam yang lalu

UIN Datokarama Siap Buka Prodi Teknik Sipil dan Elektro

MONITOR, Jakarta - Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama bersiap membuka dua program studi Teknik Sipil…

6 jam yang lalu

Mahfuz Sidik Ajak Generasi Muda Pelajari Dinamika Politik Global

MONITOR, Jakarta - Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Mahfuz Sidik mengatakan, generasi…

12 jam yang lalu

UIN Datokarama Gelar Tes Hafalan Calon Penerima Beasiswa Tahfidz 2025

MONITOR, Jakarta - Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama melaksanakan tes hafalan bagi mahasiswa calon penerima…

15 jam yang lalu