BERITA

Zulhas Puji Langkah Presiden Ambil Alih Perbaikan Jalan di Lampung

MONITOR, Jakarta – Pemerintah pusat akhirnya mengambil alih pembangunan infrastruktur jalan di Provinsi Lampung, usai meninjau kondisi jalanan yang sangat rusak.

Presiden Joko Widodo beralasan, selain sebagai pendukung mobilitas orang dan barang, jalan yang mulus juga sangat berpengaruh terhadap perekonomian.

Sebagai tokoh dari Lampung, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan turut mendampingi kunjungan presiden ke daerahnya. Ia pun mengapresiasi langkah pemerintah akan membenahi jalan rusak di Provinsi Lampung.

“Kami menyaksikan langsung komitmen kuat dari Presiden Jokowi memastikan infrastruktur jalan yang sudah lama rusak agar segera diperbaiki. Seharian, meskipun panas dan berdebu, menyusuri jalan-jalan yang rusak, tak ada sedikitpun kesan beliau lelah. Jika Kabupaten/Kota, maupun provinsi tidak ada kesanggupan, maka Presiden memastikan pemerintah pusat akan ambil alih,” ucap Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan,

“Terima kasih Pak Presiden telah memberikan teladan bahwa kita harus lebih dulu melakukan hal yang benar, bukan hal yang mudah,” tandasnya.

Recent Posts

Sinergi Indonesia-Mesir, Menag: Al-Azhar Siap Kirim Dosen Pendidikan Tinggi Keagamaan untuk Indonesia

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar, mengungkapkan bahwa Indonesia akan memainkan peran strategis terutama,…

42 menit yang lalu

Kemenperin Pertemukan Industri Produsen dan Pengguna Pati Ubi Kayu

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus memacu pengembangan usaha dan peningkatan daya saing industri pati…

1 jam yang lalu

Pedagang Daging Akhiri Mogok, Harga Disepakati Rp55 Ribu Jelang HBKN

MONITOR, Jakarta - Aksi mogok pedagang daging sapi resmi berakhir. Pemerintah bersama asosiasi pedagang dan…

2 jam yang lalu

Dukung Ketahanan Pangan, Panglima TNI Tinjau Yonif TP 890 di Garut

MONITOR, Garut - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto melaksanakan kunjungan kerja ke Batalyon Infanteri…

5 jam yang lalu

Wamenag: Program Bimas Islam Harus Ubah Perilaku, Bukan Sekadar Anggaran

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo R. Muhammad Syafi’i meminta program Bimbingan Masyarakat…

7 jam yang lalu

Sekjen Gelora: Ambang Batas Nol Persen Tak Sebabkan DPR Deadlock

MONITOR, Jakarta - Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Mahfuz Sidik menegaskan, bahwa…

14 jam yang lalu