POLITIK

Salim Segaf Targetkan PKS Naik Kelas di 2024

MONITOR, Pekanbaru – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tengah berupaya memompa semangat kader di penjuru daerah untuk memaksimalkan mesin partai menyongsong tahun politik 2024.

Ini dibuktikan dengan kunjungan Ketua Majelis Syuro DPP PKS, Dr Salim Segaf Al Jufri ketika menyapa kader PKS di Provinsi Riau, Ahad (6/11/2022).

Agenda konsolidasi ini, dikatakan Salim, harus memicu semangat kader-kader PKS untuk menaikkan level partai di tahun 2024.

“Silaturrahmi saat ini hanya memberikan semangat dan motivasi kepada kader di Riau dengan target PKS harus menang dan naik kelas di 2024. Insya Allah PKS tahun 2024 jadi partai papan atas, tanpa mengganggu partai atas,” ucap Salim Segaf.

Sementara itu, Ketua DPP PKS Sumbagut, Hendry Munief mengatakan, bahwa target PKS di Sumbagut, yaitu 5 provinsi, Riau Kepri, Aceh, Sumut dan Sumbar, Provinsi Riau ditargetkan tinggi.

“Target kita di Provinsi Riau yaitu di Riau 1 DPR RI 3 kursi, dan Riau 2 insya Allah 2 kursi pula,” tegasnya.

Recent Posts

DWP Kementerian UMKM Berkolaborasi Perluas Pasar Produk Lokal Lewat Pekan Bazar Ramadan Murah

MONITOR, Jakarta – Dharma Wanita Persatuan Kementerian Usaha Mikro Kecil dan Menengah (DWP Kementerian UMKM)…

11 menit yang lalu

SNPDB Madrasah Unggul Diumumkan Hari Ini, 3.485 Siswa yang Diterima

MONITOR, Jakarta - Seleksi Nasional Peserta Didik Baru (SNPDB) Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Unggulan Nasional…

1 jam yang lalu

Ramadan Peduli, Prajurit dan Persit Koramil Agimuga Berbagi Takjil

MONITOR, Mimika - Prajurit dan Persit Koramil 06/Agimuga Kodim 1710/Mimika berbagi takjil kepada pengendara yang…

3 jam yang lalu

Tunjangan Profesi 120.067 Guru dan Pengawas PAI di Sekolah Cair Sebelum Lebaran

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menegaskan tunjangan profesi bagi 120.067 guru dan pengawas Pendidikan Agama…

5 jam yang lalu

Jasa Marga Diskon Tarif Tol 20 Persen Selama 8 Hari pada Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1446H

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. dan sejumlah anak usaha Jasa Marga group…

5 jam yang lalu

Koopsud II Skadron Udara 4 Gelar Operasi Modifikasi Cuaca Dukung Pencegahan Banjir di Jabar

MONITOR, Bandung - Satuan jajaran Komando Operasi Udara II, Skadron Udara 4, menggelar Operasi Modifikasi…

6 jam yang lalu