PERDAGANGAN

Sri Mulyani Dorong LPEI Lebih Peka Pahami Tren Pasar

MONITOR, Jakarta – Peringatan 12 tahun Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) harus dimanfaatkan sebagai momentum berbenah diri. Pesan ini disampaikan Menteri Keuangan Sri Mulyani.

“Saya harap LPEI terus memiliki semangat memperbaiki diri, memiliki dedikasi, dan militansi untuk terus mendorong ekspor Indonesia,” tutur Sri Mulyani saat memberikan sambutan, Rabu (1/9/2021).

Dalam era digital ini, Sri Mulyani juga mendorong agar LPEI lebih peka dan memahami tren pasar, sehingga dapat meningkatkan kemampuan dalam menciptakan berbagai produk yang diminati, dibutuhkan, dan akhirnya dibeli oleh pangsa pasar yang dituju.

“Kepada seluruh keluarga besar LPEI, tetap semangat, tetap maju, dan tetap memberikan yang terbaik sebagai wujud cinta Anda kepada Indonesia,” ucapnya.

Diketahui, saat ini LPEI sudah mengembangkan 4 desa devisa, terdiri dari 1.274 petani dan pengrajin di Jembrana, Bantul, Banyuwangi, dan Subang. LPEI pun diharapkan dapat memperluas lagi cakupan wilayah desa devisa ini di seluruh wilayah Indonesia.

Recent Posts

Ekspor Produk Kulit Naik 8 Persen, Kemenperin Optimalkan Sentra IKM di Jogja

MONITOR, Jakarta - Pemerintah terus memberikan perhatian penuh terhadap pengembangan industri kecil dan menengah (IKM)…

23 menit yang lalu

Dua Hari Libur Panjang Wafat Yesus Kristus dan Kebangkitan Yesus Kristus, Jasa Marga Catat 313 Ribu Kendaraan Meninggalkan Jabotabek

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. mencatat sebanyak 313.695 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek…

6 jam yang lalu

Gelar Bimbingan Manasik Haji Nasional, Kemenag Raih Rekor MURI

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama meraih penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) atas terselenggaranya Bimbingan…

7 jam yang lalu

Bertemu Ketua Parlemen Palestina, Puan Sampaikan Dukungan RI Tak Pernah Surut

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani bertemu dengan Ketua Parlemen Palestina, Rawhi Fattouh…

9 jam yang lalu

Mentan: Wapres Gibran Dukung Penuh Pemberantasan Mafia Beras dan Korupsi, Teguran Terjadi di Masa Lalu

MONITOR, Makassar – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman meluruskan informasi yang beredar terkait video pidatonya…

9 jam yang lalu

100.000 Visa Haji Reguler Terbit, Jemaah Masuk Asrama 1 Mei

MONITOR, Jakarta - Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama Hilman Latief menyatakan…

17 jam yang lalu