PARLEMEN

Fraksi PAN Tolak Rencana Belanja Alutsista Sebesar Rp1,7 Kuadriliun

MONITOR, Jakarta – Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PAN, Farah Puteri Nahlia, menolak rencana Kementerian Pertahanan berutang Rp1,7 kuadriliun untuk pembelian alutsista.

Menurut Farah, anggaran sebesar itu untuk pembelanjaan alutsista akan berisiko membuat utang Indonesia semakin membengkak. Apalagi, Indonesia hari ini masih menghadapi pandemi Covid-19.

“Fraksi PAN menolak rencana Kementerian Pertahanan berutang Rp1,7 kuadriliun untuk pembelian alutsista. Rencana pembelian alutsista dengan anggaran sangat besar itu berisiko membuat hutang Indonesia makin membengkak,” ujar Farah dalam keterangannya, Jumat (4/6/2021).

Ditengah pandemi Covid-19 saat ini, Wasekjen DPP PAN ini meminta agar pemerintah fokus pada upaya penanganan wabah dan harus menjadikannya prioritas utama agar ekonomi kembali pulih.

“Penanganan wabah Covid-19 harusnya tetap jadi prioritas utama agar masyarakat bisa kembali bekerja dengan tenang dan ekonomi segera pulih,” tandasnya.

Recent Posts

Prosesi Peusijuek ASN Kemenag, Tradisi Adat Berangkat Haji di Aceh

MONITOR, Jakarta - Sebanyak 33 jemaah haji dalam jajaran Kemenag Aceh Besar di peusijuek (tepung…

5 jam yang lalu

DPR Tinjau Penanganan Kasus dan Anggaran terhadap Mitra di Lampung

MONITOR, Jakarta - Tim Komisi III DPR RI melakukan Kunjungan Kerja Reses guna meninjau kinerja…

5 jam yang lalu

BSKJI Kemenperin: Standar Industri Hijau Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus berupaya untuk meningkatkan daya saing industri manufaktur yang menerapkan…

8 jam yang lalu

Kasdim 1710/Mimika Berikan Materi Kepemimpinan Pancasila Kepada Peserta Pelatihan

MONITOR, Jakarta - Kasdim 1710/Mimika, Mayor Inf Abdul Munir memberikan materi tentang Etika dan Integritas…

8 jam yang lalu

LSAK: KPK Jangan Main-main Kasus eks Wamenkumham

MONITOR, Jakarta - Lembaga Studi Anti Korupsi (LSAK) meminta KPK untuk tidak main-main terkait tindak…

10 jam yang lalu

Kemenag akan Fasilitasi Santri Aktif di Dunia Digital

MONITOR, Jakarta - Santri identik dengan penguasaan ilmu agama. Kemenag berharap santri lebih aktif dalam…

11 jam yang lalu