PEMERINTAHAN

Cegah Ledakan Covid-19, Yasonna Optimis Pariwisata Bali Bangkit

MONITOR, Jakarta – Pemerintah berencana membangkitkan kembali sektor pariwisata di Bali yang sempat terpuruk akibat pandemi. Hal tersebut disampaikan Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Hamonangan Laoly, saat hadir dalam rapat koordinasi virtual membahas pariwisata di Bali, Kamis (25/2/2/2021).

Yasonna menyatakan pemerintah sangat menginginkan pulau Dewata kembali bangkit dan didatangi banyak wisatawan. Akan tetapi, lagi-lagi ia mengingatkan agar tidak mengabaikan potensi klaster periwisata.

“Pemerintah ingin pariwisata di Bali kembali bangkit, namun tetap harus disiapkan ketentuan untuk mencegah ‘ledakan’ kasus Covid-19,” kata Yasonna.

Melihat kesiapkan pemerintah pusat maupun daerah, Yasonna pun yakin sektor pariwisata Bali akan bangkit seperti semula.

“Saya yakin Bali bisa bangkit, dan Indonesia juga pasti bisa bangkit,” pungkasnya.

Recent Posts

DPR Ingatkan Potensi Korupsi Dana Rehabilitasi Sekolah di Aceh Tamiang

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi X DPR RI, Abdul Fikri Faqih, menilai kehadiran langsung Menteri…

8 jam yang lalu

Presiden Prabowo Anugerahkan Bintang Jasa Utama kepada Mentan Amran

MONITOR, Karawang – Presiden Prabowo Subianto menganugerahkan Bintang Jasa Utama kepada Menteri Pertanian (Mentan) Andi…

10 jam yang lalu

Kemenag Pastikan KBM Madrasah di Sumatera Barat Berjalan Baik Pascabanjir

MONITOR, Agam - Kementerian Agama melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Islam memastikan kegiatan belajar mengajar (KBM)…

11 jam yang lalu

Panglima TNI Hadiri Taklimat Awal Tahun 2026 Presiden di Hambalang

MONITOR, Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri Taklimat Awal Tahun 2026 yang…

12 jam yang lalu

Wamenhaj Dahnil: Nol Toleransi Korupsi dan Rente dalam Pengelolaan Haji

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Haji dan Umrah Republik Indonesia, Dahnil Anzar Simanjuntak, menegaskan komitmen…

13 jam yang lalu

Prabowo: 55 Juta Orang Terima Makan Bergizi Gratis per Januari 2026

MONITOR, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa program Makan Bergizi Gratis (MBG) merupakan kebijakan…

15 jam yang lalu