POLITIK

Presiden Buka Lebar Ruang Kritik, Demokrat: Buktikan Saja

MONITOR, Jakarta – Presiden Joko Widodo belum lama ini menyatakan pemerintah siap menerima kritik apapun dari rakyat, terutama menyoal pelayanan publik. Janji tersebut menuai perhatian banyak kalangan.

Politikus Demokrat Herman Khaeron menilai ucapan Presiden sejauh ini belum sepenuhnya berjalan mulus di lapangan. Herman mengatakan, banyak kritikan publik yang justru mendulang hujatan maupun berakhir dipidana.

“Jika rakyat disilahkan untuk kritik pemerintahan tapi setelahnya diserang buzzer dan pasukan pelapor, serta aparat cepat sekali bertindak, itu fakta yang terjadi kemarin,” kata Herman Khaeron, Kamis (11/2/2021).

Atas pernyataan Presiden, Anggota DPR RI Fraksi Demokrat ini pun menyambut baik serta berharap hal tersebut benar-benar berjalan semestinya.

“Tetapi jika emang pernyataan hari ini benar, buktikan saja kedepannya,” tandasnya.

Recent Posts

Pemilihan Suara Ulang, 314 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Gunakan Hak Pilihnya di Pilwalkot

MONITOR, Banjarbaru - Sebanyak 314 Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Banjarbaru menggunakan hak…

11 menit yang lalu

KKP Perkuat Peran Syahbandar di Pelabuhan Perikanan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperkuat peran syahbandar di pelabuhan perikanan untuk…

2 jam yang lalu

KPK dan PPATK Sinergi Wujudkan Indonesia Emas 2045

MONITOR, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan pentingnya sinergi antarlembaga dalam mewujudkan Indonesia Emas…

5 jam yang lalu

Ekspor Produk Kulit Naik 8 Persen, Kemenperin Optimalkan Sentra IKM di Jogja

MONITOR, Jakarta - Pemerintah terus memberikan perhatian penuh terhadap pengembangan industri kecil dan menengah (IKM)…

11 jam yang lalu

Dua Hari Libur Panjang Wafat Yesus Kristus dan Kebangkitan Yesus Kristus, Jasa Marga Catat 313 Ribu Kendaraan Meninggalkan Jabotabek

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. mencatat sebanyak 313.695 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek…

16 jam yang lalu

Gelar Bimbingan Manasik Haji Nasional, Kemenag Raih Rekor MURI

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama meraih penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) atas terselenggaranya Bimbingan…

18 jam yang lalu