POLITIK

Ultah ke-69, Politisi PDIP Doakan Prabowo Kuat Majukan Sektor Pertahanan

MONITOR, Jakarta – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto hari ini tengah merayakan ulangtahun ke-69. Ucapan selamat pun mengalir dari sejumlah kalangan, termasuk Politikus PDI Perjuangan Prasetyo Edi Marsudi.

“Selamat ulang tahun yang ke-69, Bapak Menteri Pertahanan Republik Indonesia Prabowo Subianto,” ucap Prasetyo, Sabtu (17/10).

Pras, yang juga menjabat Ketua DPRD DKI ini mendoakan agar Ketua Umum Partai Gerindra itu diberikan keberkahan dan kekuatan dalam menjalankan tugas diberikan panjang umur, penuh keberkahan, selalu diberikan kesehatan, kebahagiaan, kekuatan, kesuksesan dalam segala hal yang telah direncanakan,” kata Pras.

“Selalu amanah dalam mengemban semua tugas-tugas serta senantiasa dalam lindungan Allah diberikan SWT dalam memajukan pertahanan dan keamanan bangsa negara melalui Kementerian Pertahanan,” sambungnya.

Recent Posts

Wamenhaj Dahnil: Petugas Jangan Nebeng Haji, Utamakan Jemaah atau Pulang!

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Haji dan Umrah Republik Indonesia, Dahnil Anzar Simanjuntak, memberikan peringatan…

44 menit yang lalu

Apresiasi Diklat PPIH 2026, DPR Ingatkan Melayani Jemaah Tugas Utama

MONITOR, Jakarta - Komisi VIII DPR RI memberikan apresiasi tinggi terhadap penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan…

2 jam yang lalu

UIN Siber Cirebon Tembus 23 Besar PTKIN Terbaik Versi Webometrics 2026

MONITOR, Jakarta - Universitas Islam Negeri (UIN) Siber Syekh Nurjati Cirebon masuk dalam 23 besar…

4 jam yang lalu

PELNI Catat Angkutan Peti Kemas Tumbuh Menjadi 13.142 TEUs Sepanjang 2025

MONITOR, Jakarta - PT Pelayaran Nasional Indonesia atau PT PELNI (Persero) membukukan kinerja positif dalam penugasan angkutan barang sepanjang…

6 jam yang lalu

UIN Sumatra Utara Raih Peringkat 1 Nasional Kinerja Riset Versi SINTA

MONITOR, Jakarta - Universitas Islam Negeri (UIN) Sumatera Utara mencatatkan prestasi akademik tingkat nasional setelah…

9 jam yang lalu

ASDP Tutup Layanan Nataru, Penumpang Tumbuh dan Kepuasan Publik Sangat Tinggi

MONITOR, Jakarta - PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) resmi menutup penyelenggaraan Angkutan Natal dan Tahun…

14 jam yang lalu