MONITOR, Jakarta – Fraksi Gerindra DPR menyatakan siap untuk mengawal keadilan bagi para karyawan PT Pelindo II, yang dipecat secara sepihak oleh perusahaannya. Hal itu diungkapkan Wakil Ketua Umum DPP Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad, saat menerima kunjungan dari perwakilan Serikat Pekerja Pelindo 2.
Sebagaimana diketahui, mereka datang menemui pimpinan Gerindra ini mengadukan pemutusan hubungan kerja secara sepihak oleh pihak perusahaan.
“Sebagai Pejuang Politik kami diminta untuk selalu berada di garda terdepan mendengarkan dan memperjuangan aspirasi setiap rakyat Indonesia yang membutuhkan,” ujar Dasco usai menerima kunjungan, Jumat (17/7).
Dasco mengatakan, pihaknya akan memperjuangkan sekuat tenaga untuk menegakkan keadilan bagi mereka yang di-PHK perusahaan.
“Kami akan berusaha menegakan keadilan bagi para karyawan pelindo II yang dipecat secara sepihak oleh perusahaannya,” pungkas Wakil Ketua DPR RI ini.
MONITOR, Jakarta - Koperasi sebagai tonggak pemberdayaan masyarakat, telah membuktikan bahwa ekonomi yang kuat dapat…
MONITOR, Banten - Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengaku kaget…
MONITOR, Jakarta – Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kementerian Imipas) menyerahkan bantuan untuk pengungsi erupsi Gunung Lewotobi di Lembata, Nusa Tenggara…
MONITOR, Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional atau International Criminal Court (ICC) mengeluarkan surat penangkapan bagi…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI Fraksi PDI Perjuangan, Prof. Dr. Ir. Rokhmin…
MONITOR, Jakarta - Perlindungan hukum bagi pekerja migran Indonesia (PMI) menjadi perhatian penting di tengah…