POLITIK

Tak Ada Nama Fadli Zon, Ini Lima Jubir Khusus Partai Gerindra

MONITOR, Jakarta – Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menunjuk lima kader terbaik Partai Gerindra untuk menjadi juru bicara (Jubir). Namun anehnya, dari kelima jubir khusus tersebut, nama Ketua Umum Partai Gerindra Fadli Zon tak masuk daftar.

Disebutkan Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, kelima jubir khusus yang ditunjuk oleh Prabowo adalah Ahmad Muzani, Sufmi Dasco Ahmad, Sugiono, Habiburokhman dan Ahmad Riza Patria.

“Saya tidak mengerti dan pertimbangannya apa nama Fadli Zon tak masuk dalam daftar lima jubir khusus partai. Sebab penunjukan lima jubir khusus ini kewenangan Pak Prabowo ada sebagai Ketum Partai,” ujar Sufmi Dasco kepada wartawan, Jumat (16/11).

Disebutkan Dasco, penunjukan itu dilakukan langsung oleh Prabowo. Dia tak tahu pasti alasan Prabowo tak menyertakan Fadli sebagai salah satu jubir khusus.

“Saya nggak bisa jawab yang ini karena soal lima nama itu Pak Prabowo yang tahu,” pungkasnya.

Diketahui, Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto menunjuk lima juru bicara khusus untuk partainya. Jubir khusus ini bertugas untuk menyampaikan sikap resmi partai.

Recent Posts

33th Sekar Pandan Art Festival

MONITOR, Cirebon - Keraton Kacirebonan menjadi pusat perhatian masyarakat dan pecinta seni dalam gelaran 33th…

4 jam yang lalu

Petugas Haji Pastikan Kondisi Kesehatan Jemaah Sejak Tiba di Tanah Suci

MONITOR, Jakarta - Tim Kesehatan Haji Indonesia (TKHI) yang tergabung dalam Petugas Penyelenggara Ibadah Haji…

4 jam yang lalu

Top! Prodi Doktor Linguistik Terapan UNJ Raih Akreditasi ‘Unggul’ dari LAMDIK

MONITOR, Jakarta - Program Studi Doktor (S3) Linguistik Terapan, Sekolah Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta (UNJ),…

4 jam yang lalu

Gelar Workshop, KKP Sasar Gen Z Ikut Kembangkan Usaha Diversifikasi Produk Perikanan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menekankan diversifikasi produk perikanan sebagai kunci menaikkan…

5 jam yang lalu

Indonesia Emas 2045, Ini Kontribusi Pertamina di Sektor Pendidikan

MONITOR, Jakarta - PT Pertamina (Persero) terus mendukung upaya Pemerintah dalam meningkatkan kualitas Sumber Daya…

7 jam yang lalu

Balai Kemenperin Pacu Hilirisasi Sawit Jadi Produk Cokelat

MONITOR, Jakarta - Minyak kelapa sawit merupakan salah satu komoditas unggulan Indonesia yang berkontribusi signifikan…

13 jam yang lalu