PARLEMEN

MPR Sampaikan Terimakasih ke JK, Ruang Sidang Paripurna Riuh

MONITOR, Jakarta – Ruang sidang Paripurna mendadak riuh dengan suara tepuk tangan dari seluruh peserta yang hadir dalam acara pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih yakni Jokowi-Ma’ruf di Gedung Nusantara, Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Minggu (20/10).

Tidak hanya itu, para peserta sidang Paripurna juga melakukan standing ovation dalam rangka memberikan rasa hormat yang ditujukan kepada Wakil Presiden Jusuf Kalla.

“Kami percaya dan meyakini seluruh keberhasilan yang diraih Ir Joko Widodo yang akan melanjutkan pengabdiannya untuk lima tahun mendatang tdak terlepas dari kerja keras dan dukungan Wakil Presiden Jusuf Kalla, yang sebentar lagi akan menyelesaikan masa pengabdiannya sebagai wakil presiden,” kata Ketua MPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) dari meja pimpinan sidang Paripurna.

“Atas nama pimpinan dan anggota majelis kami menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada Bapak Jusuf Kalla atas pengabdianya kepda masyarakat bangsa dan negara,” tambahnya.

Dari pantuan di ruang sidang, usai menyampaikan ucapan termakasih tersebut para anggota MPR langsung berdiri sembari bertepuk tangan. Yang kemudian direspon oleh Wakil Presiden Jusuf Kalla sembari mengatubkan kedua tanganya di depan dada.

Tidak lama, Wakil Presiden Terpilih Ma’ruf Amin yang berada di samping Jusuf Kalla pun terlihat ikut berdiri sembari memberikan penghormatannya kepada pria yang akrab disapa JK itu.

Recent Posts

KKP Raih ISO 9001:2015, Perkuat Mutu Ekspor Perikanan di 2026

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di awal tahun 2026 meraih sertifikat ISO…

3 jam yang lalu

Bantuan Peternak di Sumatera Cair, DPR: Harus Ada Pengawasan Ketat

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI Hindun Anisah, mengapresiasi langkah cepat pemerintah dalam…

5 jam yang lalu

Adopsi Sistem Swiss, Lulusan Vokasi Kemenperin Langsung Kerja

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus memperkuat pengembangan sumber daya manusia (SDM) industri yang…

7 jam yang lalu

Indonesia Swasembada Beras, Presiden Prabowo: Kita Bantu Dunia

MONITOR, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan bahwa Indonesia telah resmi mencapai swasembada beras per…

9 jam yang lalu

Komitmen Layanan Haji 2026, Kemenhaj Gembleng Petugas Satu Bulan Penuh

MONITOR, Jakarta - Menteri Haji dan Umrah Republik Indonesia, Mochammad Irfan Yusuf, menegaskan bahwa penyelenggaraan…

10 jam yang lalu

Kemenperin Perkuat Manajemen IKM Fesyen dan Kriya Lewat Program MANTRA

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus berkomitmen memperkuat fondasi manajemen usaha industri kecil dan menengah…

11 jam yang lalu