POLITIK

Gerindra Akui Prabowo dan Jokowi Tengah Jalin Komunikasi, Ini Waktunya

MONITOR, Jakarta – Paska pertarungan Pilpres 2019, pihak kubu Prabowo dan Jokowi dikabarkan sudah menjalin komunikasi. Menanggapi kabar tersebut, Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani membenarkan bahwa kedua belah pihak tengah membangun komunikasi politik untuk melakukan pertemuan.

Namun, Muzani belum mengetahui secara pasti kapan pertemuan itu bakal berlangsung.

“Memang komunikasi antara pihak Pak Prabowo dan Pak Jokowi terjadi. Tapi untuk bertemu saling tatap muka sedang saling mencocokan,” kata Muzani di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (9/7).

Menyinggung adanya rumor kalau pertemuan akan diadakan bulan ini, Muzani tidak membenarkan maupun tak juga menampik wacana itu, sebab pertemuan tersebut bisa saja lebih cepat atau sebaliknya.

“Bisa lebih cepat di bulan-bulan ini, bisa agak lambat. Tapi yang pasti terus terang saya belum bisa memperkirakan karena keduanya masih disibukan dengan kegiatan yang sangat padat,” ungkapnya.

Saat disingung apakah Prabowo sendiri memang sudah menginginkan untuk bertemu Jokowi, Muzani tidak menjawab secara tegas. Menurutnya pertemuan itu pasti akan dilakukan.

“Artinya pertemuan itu akan terjadi,” pungkasnya.

Recent Posts

Pemkot Depok Hibahkan Gedung MTsN Senilai Rp17 Miliar ke Kemenag

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menerima hibah lahan dan bangunan Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) dari…

4 menit yang lalu

DPR Evaluasi PLN Terkait Pemadaman Listrik Massal di Sumatra

MONITOR, Jakarta - Komisi VI DPR RI melakukan evaluasi terhadap penanganan bencana hidrometeorologi yang melanda…

1 jam yang lalu

Peduli Bencana Sumatra, Ikatan Guru RA Berhasil Himpun Donasi Bantuan Rp1,1 Miliar

MONITOR, Jakarta - Guru Raudhatul Athfal (RA) yang tergabung dalam Ikatan Guru Raudhatul Athfal (IGRA)…

4 jam yang lalu

Irjen Kemenhaj Ingatkan Petugas Jaga Etika, Jangan Membangkang

MONITOR, Jakarta - Inspektur Jenderal Kementerian Haji dan Umrah, Dendi Suryadi, menegaskan pentingnya integritas dan…

5 jam yang lalu

DPR RI Apresiasi Capaian Kementerian UMKM dalam Memperkuat Ekonomi Rakyat

MONITOR, Jakarta - Kementerian Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) mendapatkan apresiasi dari Komisi VII…

6 jam yang lalu

Menag di Al-Azhar Kairo: Merusak Lingkungan Menyimpang dari Tujuan Ibadah

MONITOR, Kairo - Menteri Agama Nasaruddin Umar menegaskan bahwa persoalan lingkungan hidup tidak dapat dipisahkan…

7 jam yang lalu