GAYA HIDUP

Nasi Goreng Go-Tjap di Best Western Premiere The Hive, Sensasi Rasanya Harus Kamu Coba

MONITOR, Jakarta – Bagi pecinta kuliner nasi goreng, tentunya tidak boleh ketinggalan untuk mencicipi salah satu kuliner terenak di dunia yang kini juga tersedia di Best Western Premiere The Hive.

Di tangan Executive Chef Dandan Ramadhan, hotel yang terletak di kawasan Cawang, Jakarta Timur ini memanjakan para tamunya dengan lima varian nasi goreng.

Lima berbahan nasi tersebut adalah Nasi Goreng Magelang dengan campuran mie dan sayuran, Nasi Goreng Priangan dipadu bumbu kunyit. Ada juga Nasi Goreng Seblak Kencur dan Nasi Goreng Cawang untuk penikmat rasa yang lebih pedas. Terakhir, adalah Nasi Goreng Sosis.

“Untuk memanjakan lidah para tamu, kami harus selalu berinovasi. Terutama untuk masakan-masakan lokal,” kata Dandan, Minggu 21 Oktober 2018.

Selain banyak pilihan, promo yang sesuai namanya ‘Nasi Goreng Go-Tjap’ ini hanya dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau, yakni hanya Rp 50.000. Harga tersebut sudah termasuk minuman es teh manis. Benar-benar promo yang lengkap.

Promo ini berlangsung mulai dari bulan Oktober hingga Desember 2018 di Heather Resto – Best Western Premier The Hive. Jadi, tunggu apalagi? Bagi kamu penikmat kuliner nasi goreng, cepetan manjakan lidah dan perut kamu serta rasakan sensasi rasanya.

Recent Posts

Pemilihan Suara Ulang, 314 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Gunakan Hak Pilihnya di Pilwalkot

MONITOR, Banjarbaru - Sebanyak 314 Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Banjarbaru menggunakan hak…

1 jam yang lalu

KKP Perkuat Peran Syahbandar di Pelabuhan Perikanan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperkuat peran syahbandar di pelabuhan perikanan untuk…

3 jam yang lalu

KPK dan PPATK Sinergi Wujudkan Indonesia Emas 2045

MONITOR, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan pentingnya sinergi antarlembaga dalam mewujudkan Indonesia Emas…

6 jam yang lalu

Ekspor Produk Kulit Naik 8 Persen, Kemenperin Optimalkan Sentra IKM di Jogja

MONITOR, Jakarta - Pemerintah terus memberikan perhatian penuh terhadap pengembangan industri kecil dan menengah (IKM)…

12 jam yang lalu

Dua Hari Libur Panjang Wafat Yesus Kristus dan Kebangkitan Yesus Kristus, Jasa Marga Catat 313 Ribu Kendaraan Meninggalkan Jabotabek

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. mencatat sebanyak 313.695 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek…

17 jam yang lalu

Gelar Bimbingan Manasik Haji Nasional, Kemenag Raih Rekor MURI

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama meraih penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) atas terselenggaranya Bimbingan…

19 jam yang lalu