MONITOR, Jakarta – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) mengeluarkan Ihtisar Hasil Pemeriksaan Semester (IHPS) I tahun 2018 pada Selasa (2/10). Dari 87 laporan keuangan kementerian negara/lembaga (LKKL) dan Laporan Keuangan Bendahara Umum Negara (LKBUN) 2 laporan keuangan dinyatakan disclaimer atau tanpa menyatakan pendapat. Keduanya adalah Kementerian Kelautan Perikanan (KKP) dan Badan Keamanan Laut (Bakamla).
Khusus untuk KKP, BPK menyoroti beberapa hal atas penyajian laporan keuangan di beberapa pos seperti aset lancar, aset tetap, aset lainnya, kewajiban dan belanja dimana BPK menemukan realisasi belanja KKP tidak didukung dengan bukti yang lengkap dan diragukan validitasnya, terindikasi tidak riil, menggunakan pagu anggaran maksimal, serta tidak dapat ditelusuri bukti pertanggungjawabannya.
Berikut beberapa catatan BPK terhadap KKP dikutip dari buku IHPS I Tahun 2018 :
MONITOR, Banten - Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengaku kaget…
MONITOR, Jakarta – Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kementerian Imipas) menyerahkan bantuan untuk pengungsi erupsi Gunung Lewotobi di Lembata, Nusa Tenggara…
MONITOR, Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional atau International Criminal Court (ICC) mengeluarkan surat penangkapan bagi…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI Fraksi PDI Perjuangan, Prof. Dr. Ir. Rokhmin…
MONITOR, Jakarta - Perlindungan hukum bagi pekerja migran Indonesia (PMI) menjadi perhatian penting di tengah…
MONITOR, Jakarta - Pada momentum hari guru nasional 2024, JPPI merasa penting untuk menyoroti secara…