EKONOMI

Pagi Ini IHSG Siap Menguat Kembali

MONITOR, Jakarta – KGI Sekuritas Indonesia menyatakan pagi ini Indeks Harga Saham Gabungan (Ihsg) kembali menguat setelah aksi jual atau profit taking kelihatannya sudah mereda.

“Sekarang, waktunya IHSG untuk memiliki mental kembali menembus resisten di level 5.980 untuk meneruskan kenaikan yangtertunda ke 6.016-6.086,” kata Senior Riset Yuganur Wijanarko, Selasa (25/9).

Ia memperkirakan pergerakan indeks berada pada kisaran support 5.850-5.800-5.750-5.630-5.540-5.470 dan resisten 5.980-6.016-6.086-6.130-6.220.

Adapun, saham-saham yang dapat dibeli adalah:

1. Bank Mandiri Tbk (BMRI), target profit taking Rp7.100-7.400
2. Telekomunikasi Indonesia (TLKM), target profit taking Rp3.730-3.830
3. Waskita Karya Tbk (WSKT), target profit taking Rp1.850-1.950
4. Pakuwon Jati Tbk (PWON), target profit taking Rp535-555

Recent Posts

Pimpinan DPR Minta Aksi Brutal WNA Ditangani Tegas, Singgung Masalah Pengawasan

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI, Cucun Ahmad Syamsurijal menyoroti aksi brutal Warga Negara…

46 menit yang lalu

F-PKB Minta Belanja Mebel SD Diurungkan, Siswanto: Lebih Baik untuk Perbaiki Gedung atau Beasiswa

MONITOR, Depok - Arah pembangunan di sektor pendidikan di Kota Depok tengah disorot Fraksi Partai…

1 jam yang lalu

Lifepal Gandeng Oona Insurance Indonesia, Tawarkan Pilihan Asuransi Mobil

MONITOR, Jakarta - Lifepal, marketplace asuransi terbesar di Indonesia, memperkuat portofolio produknya dengan menggandeng penyedia…

2 jam yang lalu

Jemaah Lunasi Biaya Haji Reguler Tembus 205.690 Orang Jelang Tiga Hari Penutupan

MONITOR, Jakarta - Pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Reguler akan ditutup pada 17 April…

3 jam yang lalu

Menag RI dan Dua Menteri Yordania Jalin Sinergi Bidang Wakaf dan Pendidikan, termasuk Beasiswa

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama Republik Indonesia menjalin kerja sama dengan dua Kementerian Kerajaan Yordania.…

4 jam yang lalu

Dukung Program Sekolah Rakyat, My Esti Wijayanti Usul Sebaiknya Langsung di Bawah Kemendikdasmen

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi X DPR RI, My Esti Wijayati mendukung Sekolah Rakyat…

5 jam yang lalu