INTERNASIONAL

Donald Trump Ancam Tutup Pemerintah Federal Demi Tembok Perbatasan

SMONITOR, Washington – Presiden Amerika Serikat Donald Trump, Sabtu (28/4) kemarin melontarkan ancaman untuk menutup pemerintah federal pada September mendatang. Hal itu ia lakukan juka Kongres tidak memberikan lebih banyak anggaran dana untuk membangun tembok perbatasan dengan Meksiko.

Embed from Getty Images

“Dinding itu telah dimulai, kita memiliki 1,6 miliar (dolar),” kata Trump dalam rangkaian kampanye di Michigan, seperti dilansir Reuters.

“Kami akan kembali pada 28 September dan jika kami tidak mendapatkan keamanan perbatasan, kami tidak punya pilihan, kami akan menutup negara itu karena kami memerlukan keamanan perbatasan,” kata dia lagi.

Embed from Getty Images

Ancaman serupa pernah dilontarkan Trump pada Maret lalu, dimana ia mengklaim apa yang ia upayakan yakni untuk mendorong hukum imigrasi di AS mencegah para penjahat memasuki negara tersebut.

Recent Posts

Peringatan Hari Pahlawan 2025 UIN Jakarta; Perjuangan di Medan Ilmu Pengetahuan

MONITOR, Jakarta - Pimpinan Rektorat dan Civitas Akademika UIN Syarif Hidayatullah Jakarta melaksanakan Upacara Peringatan…

15 menit yang lalu

Diminati Pasar Global, Kemenperin Perkuat Industri Alat Olahraga Nasional

MONITOR, Jakarta - Industri alat olahraga nasional memiliki potensi besar dalam mendukung pertumbuhan ekonomi dan…

1 jam yang lalu

Rektor UIN Banten Dianugrahi Santri of The Year 2025

MONITOR, Jakarta - Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Maulana Hasanuddin Banten, Prof. Dr. H.…

5 jam yang lalu

Kemenag Bukan Hanya untuk Satu Agama

MONITOR, Jakarta - Staf Khusus Menteri Agama, Ismail Cawidu, menegaskan bahwa Kementerian Agama bukan hanya…

14 jam yang lalu

Kemenperin Ajak IKM Manfaatkan Program Pembiayaan KIPK

MONITOR, Jakarta - Pemerintah terus memperluas akses pembiayaan bagi pelaku industri dalam negeri, terutama sektor…

17 jam yang lalu

Ditjen Bimas Hindu Sukses Genjot Kualitas Pendidikan, Transformasi Layanan Hingga Pemberdayaan Umat

MONITOR, Lombok - Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Hindu Kementerian Agama RI melakukan transformasi besar dilakukan…

18 jam yang lalu