Categories: HUKUMNASIONAL

Penetapan Rizieq Sebagai Tersangka “Chat Seks” Dipertanyakan

Monitor, Jakarta – Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Almuzamil Yusuf mempertanyakan penetapan Habieb Rizieq sebagai tersangka dalam kasus penyebaran "chat seks" dan foto pornografi.

"Kenapa penyebarnya belum jadi tersangka? Karena UU Pornografi, UU ITE, kan penyebarnya harus juga jadi tersangka. Memang Habieb Rizieq menyebarkan? Apa Firza penyebarnya? Habieb Rizieq sebagai apa kalau dia tersangka,” tanya Almuzammil di Gedung DPR RI, Jakarta, Senin (30/5) malam.

Terkait dengan percakapan mesum yang menjadikan Habieb Rizieq sebagai tersangka, Almuzammil menyatakan, kalau polisi hanya menjadikan teks pembicaraan sebagai dasar penetapan Habieb Rizieq sebagai tersangka, maka hal itu tidak benar.

β€œItu kan teks. Teksnya bener atau tidak. Lembaga Sandi Negara bilang, teks itu tidak bisa serta merta jadi bahan untuk menetapkan seseorang sebagai tersangka. Karena teks itu bisa dicopi oleh pemilik HP lain. Artinya nomor anda bisa didouble atau digandakan. Saya gak pernah kirim tapi tiba-tiba muncul atas nama saya. Kalau soal teks, itu harus dicek ulang ,” tuturnya.(HS)

Recent Posts

Dirut RS Indonesia di Gaza Tewas, Puan: Ini Bukan Hanya Masalah Konflik, Tapi Kemanusiaan

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan dukacita atas meninggalnya Direktur Utama Rumah…

17 menit yang lalu

Kenalkan Produk Mamin Premium, Kemenperin Siap Gelar Specialty Indonesia 2025

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian proaktif mengakselerasi pengembangan industri makanan dan minuman (mamin) dalam negeri,…

2 jam yang lalu

Jadi AC Perdana DAIKIN Produksi Indonesia, Nusantara Prestige Tawarkan Kecanggihan Standar Global

MONITOR, Jakarta - Seri perdana AC hunian DAIKIN buatan Indonesia resmi diperkenalkan di Jakarta (30/6/2025).…

4 jam yang lalu

54 Hari Layanan Daker Makkah, dari Ribuan Bus, Ratusan Hotel, Layanan Ibadah hingga Jutaan Boks

MONITOR, Jakarta - Operasional penyelenggaraan haji di Makkah berakhir, ditandai pelepasan jemaah asal Jawa Barat…

6 jam yang lalu

Umrah Bersama Prabowo, Menag Doakan Keberkahan Bangsa Indonesia

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar berkesempatan mendampingi Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menjalankan…

7 jam yang lalu

TNI Perkuat Diplomasi Militer Hadapi Dinamika Geopolitik

MONITOR, Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Menteri Pertahanan (Menhan) RI Sjafrie…

8 jam yang lalu