NASIONAL

Satgas TMMD Ke-119 Kodim Karangasem Garap Leneng Dan Gorong-Gorong Bersama Warga

MONITOR, Bali – Satgas TMMD ke-119 Kodim 1623/Karangasem beserta masyarakat bergotong royong membuat leneng di beberapa gorong-gorong yang progres pengerjaannya saat ini sudah mencapai 30% di Dusun Bukit Catu, Desa Selumbung, Kec. Manggis, Kab. Karangasem, Bali, Selasa (12/3/24). 

Diketahui, jalan baru yang telah dibuka oleh Satgas TMMD Kodim Karangasem sepanjang ± 2500 Meter pengerjaannya telah 100 % dan sudah terlihat. Saat ini tinggal penyelesaian gorong-gorong sekaligus pemasangan leneng atau penahan tanah bagian kiri dan kanan jalan.

“Pengecoran penahan tanah di gorong-gorong terpasang, untuk menahan gorong-gorong agar tidak goyang setelah dipasang. Sekaligus untuk menahan tanah saat hujan agar tidak terkikis,” ungkap Pasiter Kodim 1623/Karangasem, Kapten Inf Marjuli.

Dikatakan, gorong-gorong dan leneng tersebut bukan dipasang begitu saja, akan tetapi kekuatan juga diperhatikan biar kuat dan bertahan lama.

“Semua leneng yang terpasang nantinya mudah-mudahan terjamin dan bisa bertahan lama, karena proses pengecoran leneng dikerjakan secara teliti oleh anggota Satgas yang ahli dibidang gorong-gorong. Sebab jika musim hujan tiba, aliran air pasti deras kalau lenengnya tidak kuat bisa mengikis bagian jalan,” tambahnya.

Recent Posts

JPPI: Guru Madrasah Jangan Dipandang Sebelah Mata, Dibutuhkan Satu Sistem Tata Kelola Guru

MONITOR, Jakarta - Pada momentum hari guru nasional 2024, JPPI merasa penting untuk menyoroti secara…

13 menit yang lalu

Menag RI dan Menhaj Saudi Bertemu di Masjidil Haram, Bahas Haji dan Pemberdayaan Umat

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Nasaruddin Umar bertemu dengan Menteri Haji dan Umrah Arab…

25 menit yang lalu

Tanggapi Usulan KPU dan Bawaslu Jadi Ad Hoc, DPR: Evaluasi Harus

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi II DPR RI Zulfikar Arse Sadikin menanggapi adanya usulan…

4 jam yang lalu

Gelar Rakor di Jeddah, Menag: Persiapkan Pelaksanaan Haji 2025

MONITOR, Jakarta - Menag Nasaruddin Umar hari ini, Minggu (24/11/2024), menggelar Rapat Koordinasi di Kantor…

5 jam yang lalu

Live Streaming Ipswich Town vs Manchester United, Sekarang!

MONITOR, Jakarta - Berikut jadwal sepakbola malam ini menyajikan laga menarik antara Ipswich Town bertemu…

13 jam yang lalu

KPK dan Kementerian Imipas Gelar Audiensi Pemberantasan Korupsi

MONITOR, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menjalin sinergi lintas sektor guna meningkatkan efektivitas…

16 jam yang lalu