NASIONAL

Panglima TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 15 Perwira Tinggi TNI

MONITOR, Jakarta – Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. memimpin laporan Korps Kenaikan Pangkat 15 Perwira Tinggi (Pati) TNI di Aula Gatot Soebroto Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur. Senin (13/11/2023).

Laporan Korps Kenaikan Pangkat tersebut, berdasarkan Surat Perintah Panglima TNI Nomor Sprin 2298/XI/2023 tanggal 11 November 2023. Adapun nama-nama Pati yang naik pangkat sebagai berikut :

Laksdya TNI Agus Hariadi, M.Han. (Pangkogabwilhan I), Mayjen TNI Joko Purnomo (Pa Sahli Tk. III Kasad Bid. Polkamnas), Mayjen TNI Djashar Djamil, S.E., M.M. (Pa Sahli Tk. III Kasad Bid. Komsos), Mayjen TNI Sun Suripto, S.I.P., M.Si. (Staf Ahli Bid. Ideologi dan Politik BIN), Mayjen TNI Moh. Naudi Nurdika, S.I.P., M.Si., M.Tr.(Han). (Danpussenarmed), Mayjen TNI Dr. dr. Yenny Purnama, Sp.A.(K)., M.Kes., M.A.R.S., M.H., (Kapuskes TNI), Mayjen TNI Rano Maxim Adolf Tilaar, S.E. (Tenaga Ahli Pengajar Bid. Strategi Lemhannas), Laksda TNI Dato Rusman S.N., S.E., M.Si. (Pa Sahli Tk. III Bid. Polkamnas Panglima TNI).

Kemudian Brigjen TNI Leo Rajendra Ratna Begum (Kabinda Kalimantan Timur BIN), Brigjen TNI Zainul Bahar, S.H., M.Si., (Danrem 072/Pmk (Yogyakarta) Kodam IV/Dip), Brigjen TNI Muhammad Thohir, S.Sos., M.M., (Danrem 044/Gapo (Palembang) Kodam Il/Swj), Brigjen TNI Ir. Kristijarso, S.I.P., M.M., (Wakil Dekan Bid. Akademik dan Kemahasiswaan Fakultas Strategi Pertahanan Unhan), Brigjen TNI dr. Jursal Harun, S.OT(K)., Spine., (Dirum RSPAD Gatot Soebroto ), Laksma TNI Suhartono (Pati Sahli Kasal Bid. Soskumdang) dan Marsma TNI A.R. Alkaf Widija P., S.E., M.M. (Direktur Sarana dan Prasarana BNPP).

Turut hadir dalam acara tersebut yaitu Kasum TNI Letjen TNI Bambang Ismawan S.E., M.M., para Pejabat Utama Mabes TNI, para Pejabat Utama Mabes Angkatan.

Recent Posts

Rapat Kerja Komisi III dan Pemerintah, Pembahasan RUU MK Dilanjutkan pada Rapat Paripurna

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi III DPR RI Adies Kadir memimpin Rapat Kerja Komisi…

12 menit yang lalu

Tips Jemaah Haji saat Tinggalkan Hotel untuk Beribadah di Masjid Nabawi

MONITOR, Jakarta - Operasional pemberangkatan jemaah haji Indonesia memasuki hari kedua. Secara bertahap, jemaah haji…

1 jam yang lalu

Dominan, 148 Siswa Madarasah Lolos Tahap III Samsung Innovation Campus

MONITOR, Jakarta - Siswa Madrasah Aliyah (MA) tampil dominan dalam proses penjaringan Samsung Innovation Campus…

2 jam yang lalu

PPI Dunia Dukung Upaya Gus Addin Gerakkan Diaspora Ansor Berinovasi untuk Indonesia

MONITOR, Jakarta - Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Dunia antusias mendukung penuh upaya Ketua Umum GP…

2 jam yang lalu

Kementerian PUPR Renovasi Museum Kavaleri di Bandung, Wahana Wisata Edukasi Sejarah Kemiliteran

MONITOR, Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyelesaikan pekerjaan renovasi Museum…

7 jam yang lalu

Dua Santri Ma’had Aly Pesantren Maslakul Huda Juara MTQ Jateng XXX

MONITOR, Jakarta - Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Provinsi Jawa Tengah (Jateng) tahun 2024 berlangsung di…

12 jam yang lalu