PEMERINTAHAN

Cuti Idul Fitri Usai, Ma’ruf Amin Pimpin Ratas Keamanan Papua

MONITOR, Jakarta – Pada hari pertama kerja usai cuti bersama Idul Fitri 2023, Wakil Presiden Ma’ruf Amin langsung memimpin Rapat Terbatas membahas tentang Papua.

Dalam rapat terbatas itu, Ma’ruf Amin menginstruksikan TNI dan Polri untuk terus memperkuat strategi yang komprehensif untuk Papua dengan pendekatan kesejahteraan yang berbasis sosial-kultural dan administratif-politik.

“Fokus utamanya tentunya, untuk menangani akar persoalan dan isu-isu strategis di enam Provinsi di tanah Papua,” ucap Ma’ruf Amin di kantornya, Rabu (26/4/2023).

Selain itu, ia juga mengungkapkan keprihatinannya atas insiden gugurnya prajurit TNI yang menjalankan tugas di Kabupaten Nduga.

“Saya juga menyampaikan rasa prihatin terkait situasi dalam dua pekan terakhir, dimana sejumlah prajurit TNI gugur dalam tugas operasi di Kabupaten Nduga, Provinsi Papua Pegunungan,” tuturnya.

Recent Posts

Sembuhkan Luka Batin, Penyuluh Agama Gelar Trauma Healing di Bireuen

MONITOR, Jakarta - Tawa anak-anak terdengar di sudut Kecamatan Kuta Blang, Kabupaten Bireuen. Di tengah…

44 menit yang lalu

Prabowo Minta Pelayanan Haji 2026 Dilakukan Transparan dan Akuntabel

MONITOR, Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Haji (Kemenhaj) berkomitmen untuk mengoptimalkan pelayanan dan meningkatkan akuntabilitas…

2 jam yang lalu

Baleg DPR Pastikan Revisi UU Hak Cipta Lindungi Karya Intelektual

MONITOR, Jakarta - Badan Legislasi (Baleg) DPR RI terus melakukan harmonisasi dan menyerap aspirasi publik…

3 jam yang lalu

Kemenag Terbitbitkan Regulasi Penegerian Widyalaya Swasta sebagai Upaya Pemerataan Layanan Pendidikan Keagamaan Hindu

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menerbitkan Peraturan Menteri Agama (PMA) Nomor 51 Tahun 2025 tentang…

4 jam yang lalu

Menag: Perbedaan Mazhab Jangan Jadi Alat Memecah Belah Bangsa

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar menegaskan peran strategis Kementerian Agama dalam menjaga persatuan…

4 jam yang lalu

Haji 2026, Menhaj Tekankan Ketepatan Waktu dan Perlindungan Jemaah

MONITOR, Jakarta - Menteri Haji dan Umrah (Menhaj) Republik Indonesia, Mochamad Irfan Yusuf, menegaskan bahwa…

5 jam yang lalu