POLITIK

Dasco Ajak Kader Gerindra Doakan Prabowo Menang di Pilpres

MONITOR, Jakarta – Partai Gerindra menggelar deklarasi pemilu damai 2024 di kawasan KBT Duren Sawit yang diselenggarakan oleh DPC Gerindra Jakarta Timur.

Deklarasi tersebut diadakan dalam rangka HUT ke-15 Partai Gerindra.

Pada Kesempatan itu, Ketua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco mengajak para kader Gerindra untuk bersama-sama mendoakan Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto dapat memenangkan Pemilu 2024.

“Kita akan bisa lakukan (pemilu) damai dan tenteram, untuk itu kepada Bapak Ibu kader Gerindra Jakarta Timur yang hadir hari ini, mari kita doa sama-sama semoga Pak Prabowo sehat dan semoga partai kita menang pemilu,” kata Dasco di KBT Duren Sawit, Jakarta Timur, Minggu (19/2/2023).

“Saya ucapkan selamat bergembira, tahun depan kita ulang tahun lagi,” pungkasnya lagi.

Recent Posts

Kemenag Ingatkan Batas Akhir Visa Umrah 23 Mei 2024

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama kembali mengingatkan bahwa visa umrah musim ini (1445 H) hanya…

7 menit yang lalu

Kemenperin Pacu Kualitas SDM Industri Kerajinan dan Batik

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus mendorong pengembangan industri kerajinan dan batik nasional agar semakin…

6 jam yang lalu

Mesin Pesawat Jemaah Haji UPG-05 Rusak, Kemenag Minta Garuda Indonesia Profesional

MONITOR, Jakarta - Pesawat Garuda Indonesia yang menerbangkan jemaah haji kelompok terbang (kloter) lima Embarkasi…

8 jam yang lalu

Kemenag Gelar Uji Kompetensi Calon Mahasiswa Universitas Al-Azhar Mesir 2024

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama kembali menggelar uji kompetensi bagi calon mahasiswa Universitas Al-Azhar Mesir…

9 jam yang lalu

Diduga Rugikan Negara Triliunan, KPK Diminta Usut Lelang Saham PT GBU

MONITOR, Jakarta - Koalisi Sipil Selamatkan Tambang (KSST), bersama-sama sejumlah elemen NGO dan tokoh penggiat…

10 jam yang lalu

Berangkatkan 573 PPIH Daker Makkah, Sekjen Kemenag Ingatkan Trilogi Tugas

MONITOR, Jakarta - Sebanyak 573 Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi diberangkatkan hari ini,…

11 jam yang lalu