KEUANGAN

Lewat APBN, Sri Mulyani Suntik Rp175,36 Triliun untuk Rumah Layak

MONITOR, Jakarta – Menteri Keuangan Sri Mulyani menyatakan pemerintah telah memberikan dukungan bagi Masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) menghadapi kesulitan memenuhi kebutuhan dasar.

Salah satunya melalui rumah layak, sebagai kebutuhan dasar manusia untuk dapat hidup bermartabat.

Dikatakan Sri Mulyani, pemerintah menggelontorkan Rp175,36 triliun dana APBN untuk memberikan dukungan akses perumahan untuk masyarakat berpendapatan rendah.

“Pemerintah juga memberikan subsidi rumah dan bantuan uang muka untuk masyarakat berpendapatan rendah,” kata Sri Mulyani, Senin (16/1/2023).

Menurut dia, pembangunan perumahan juga memberikan dampak pengganda ekonomi luar biasa, menciptakan kesempatan kerja, dan mengangkat sektor UMKM.

“APBN – pajak anda adalah alat mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia,” tandasnya.

Recent Posts

Seleksi CPNS Kemenkumham, Panitia Sedia Layanan Pelaporan Kecurangan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) tengah melaksanakan seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil…

48 menit yang lalu

Kementerian PU Bangun Saluran Irigasi Semantok Kiri

MONITOR, Nganjuk - Setelah mengunjungi Daerah Irigasi Siman di pagi hari, Menteri Pekerjaan Umum (PU)…

5 jam yang lalu

Timnas Futsal Putri Raih Posisi Ketiga di Ajang Bergengsi Kawasan Asia Tenggara

MONITOR, Jakarta - Timnas Futsal Putri Indonesia berhasil meraih kemenangan gemilang atas Myanmar dengan skor…

6 jam yang lalu

Kemendes Pastikan Info Rekrutmen PLD 2024-2025 di Medsos Hoaks

MONITOR, Jakarta - Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal memastikan berita dibukanya lowongan kerja Pendamping…

6 jam yang lalu

Adies Kadir Sebut Pimpinan KPK Terpilih Berdasarkan Pengalaman Penegakan Hukum

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Adies Kadir menyambut terpilihnya calon pimpinan KPK dan…

7 jam yang lalu

Kesamaan Pesan Puan dan Prabowo di Forum G20 Jadi Orkestrasi Komitmen RI Perangi Kelaparan

MONITOR, Jakarta - Isu kemiskinan dan kelaparan menjadi isu yang sama-sama diserukan oleh Ketua DPR…

7 jam yang lalu