Categories: PARLEMEN

Politikus PDIP Yakin Indonesia Tak Alami Krisis Seperti Sri Lanka

MONITOR, Jakarta – Optimisme adanya kekuatan Indonesia tidak akan masuk dalam situasi krisis berdimensi stagflasi dilontarkan politikus PDI Perjuangan, Hendrawan Supratikno.

Ya, Anggota Komisi XI DPR RI ini sangat yakin jika Indonesia tak akan masuk dalam situasi krisis tersebut, sebagaimana situasi krisis yang terjadi di Sri Lanka.

“Stagflasi adalah krisis yang terjadi secara kombinasi antara stagnasi dan inflasi,” ucap Hendrawan optimis, Jumat (15/7/2022).

Hendrawan pun menjelaskan, bahwa Indonesia harus merasa beruntung karena memiliki tiga kondisi yang jarang dimiliki oleh negara lain yang saat ini mengalami krisis.

Salah satu indikatornya, kata dia, yakni ditandai dengan adanya tingkat pengangguran tinggi sekaligus inflasi.

“Jadi, stagflasi artinya kondisi ekonomi yang diwarnai oleh dua penyakit terbesar ekonomi yaitu pengangguran sekaligus inflasi. Tetapi, Indonesia agak beruntung karena memiliki tiga kondisi yang jarang dimiliki oleh negara lain yang saat ini krisis,” tandasnya.

Recent Posts

PRABU Expo 2025 Dorong Transformasi Teknologi dan Daya Saing Produk UMKM

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Helvi Moraza menegaskan pentingnya…

15 menit yang lalu

Soroti Kasus Catcalling dan Polisi Bunuh Dosen, DPR Dorong Adanya Pengawasan Eksternal Polri

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI Abdullah menyampaikan keprihatinannya terhadap kasus pelecehan dan…

2 jam yang lalu

Pertama di PTKIN, FK UIN Jakarta Kantongi Izin PPDS Obstetri dan Ginekologi

MONITOR, Jakarta - Fakultas Kedokteran (FK) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta kembali mencatatkan prestasi membanggakan menyusul…

2 jam yang lalu

Kemenag Rawat Toleransi dan Kerukunan lewat The Wonder Of Harmony

MONITOR, Jakarta - Toleransi, kerukunan, dan cinta kemanusiaan merupakan modal sosial bangsa yang harus terus…

3 jam yang lalu

Kemenag: Media Edukator Masyarakat, Katalisator Peningkatan Literasi Toleransi

MONITOR, Jakarta - Media memiliki peran strategis dalam membangun pemahaman masyarakat tentang pentingnya toleransi dan…

3 jam yang lalu

Kemenag Kaji Ulang Skema 12,5 Persen Amil Zakat

MONITOR, Jakarta - Direktorat Pemberdayaan Zakat dan Wakaf Kementerian Agama (Kemenag) tengah mengkaji ulang ketentuan…

3 jam yang lalu