PARIWISATA

Sandiaga Imbau Masyarakat Jangan Wisata ke Luar Negeri

MONITOR, Jakarta – Varian virus baru Omicron sudah masuk ke Indonesia. untuk mengantisipasi meluasnya penyebaran virus ini, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno meminta semua elemen bersama-sama menanggulangi potensi itu.

Ya, Sandiaga mengimbau masyarakat Tanah Air agar menahan diri tidak melakukan perjalanan wisata ke luar negeri. Hal ini semata-mata menekan kenaikan kasus Covid-19.

“Selain untuk mencegah masyarakat kita berwisata ke luar negeri, kami ingin agar masyarakat lebih memilih untuk berwisata di Indonesia saja,” kata Sandiaga Uno dalam keterangannya, Selasa (21/12/2021).

Menurut Sandiaga, dengan melakukan kegiatan ekonomi di dalam negeri, maka akan dapat membantu percepatan kepulihan ekonomi, menyelamatkan peluang usaha dan lapangan kerja bagi para pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif.

“Kami mengimbau agar masyarakat lebih memilih untuk berwisata di Indonesia aja. Belanja produk-produk ekonomi kreatif lokal, demi mempercepat kebangkitan ekonomi dan terciptanya lapangan kerja,” imbuhnya.

Recent Posts

Gus Yaqut Tersangka Kasus Kuota Haji, Kuasa Hukum: Kami Hormati Proses Hukum di KPK

MONITOR, Jakarta - Penasihat hukum mantan Menteri Agama RI, Yaqut Cholil Qoumas (Gus Yaqut), angkat…

23 menit yang lalu

Tiba di Gaza, EMT MER-C ke-12 Langsung Kunjungi Klinik GWB

MONITOR, Gaza – Sudah tiba di Jalur Gaza, dua relawan Emergency Medical Team (EMT) MER-C…

50 menit yang lalu

KPK Ingatkan Kemenkum, Zona Integritas Jangan Hanya Formalitas

MONITOR, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan pembangunan Zona Integritas bukan sekadar pemenuhan syarat…

2 jam yang lalu

Sembuhkan Luka Batin, Penyuluh Agama Gelar Trauma Healing di Bireuen

MONITOR, Jakarta - Tawa anak-anak terdengar di sudut Kecamatan Kuta Blang, Kabupaten Bireuen. Di tengah…

3 jam yang lalu

Prabowo Minta Pelayanan Haji 2026 Dilakukan Transparan dan Akuntabel

MONITOR, Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Haji (Kemenhaj) berkomitmen untuk mengoptimalkan pelayanan dan meningkatkan akuntabilitas…

4 jam yang lalu

Baleg DPR Pastikan Revisi UU Hak Cipta Lindungi Karya Intelektual

MONITOR, Jakarta - Badan Legislasi (Baleg) DPR RI terus melakukan harmonisasi dan menyerap aspirasi publik…

6 jam yang lalu