PENDIDIKAN

Tinjau Pelaksanaan PTM, Anies: Kesempatan Ini Harus Dimanfaatkan

MONITOR, Jakarta – Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, meninjau langsung pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) pada hari pertama, Senin, Senin (30/8//2021). Sekolah yang Anies kunjungi yakni SMK Negeri 28, Cilandak, Jakarta Selatan.

Mengenakan seragam Aparatur Sipil Negara (ASN) coklat, Anies melakukan dialog dengan sejumlah siswa di kelas. Para siswa pun, nampak terlihat antusias saat itu juga.

Kepada siswa, mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan tersebut minta untuk mengambil setiap kesempat yang datang. Tidak terkecuali, kesempatan pembelajaran tatap muka yang kembali digelar Pemerintah Provinsi DKI di masa pandemi .

“Kesempatan itu tidak datang, tapi harus diambil. Begitu anda lihat ambil, pertemuan tidak menjadi kesempatan tapi begitu anda memanfaatkan itu menjadi kesempatan,” ucap Anies lewat story Instagramnya.

Selanjutnya, kata Anies, begitu kesempatan menjadi kemampuan maka yang terjadi pun keberhasilan. “Tapi kalau kesempatan tidak ketemu kemampuan, tidak bisa kan,” tanya Anies kepada siswa.

Diketahui, sebanyak 610 sekolah di Jakarta per hari ini mulai kembali memulai proses PTM.
Sejumlah sekolah yang melaksanakan PTM itu sebelumnya telah mengikuti aasesmen dan dinyatakan lulus Dinas Pendidikan DKI.

Recent Posts

Dugaan Kebocoran Data Instagram, DPR: Tak Cukup Hanya Klarifikasi!

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Okta Kumala Dewi mendorong pemerintah melakukan investigasi…

15 menit yang lalu

Dirut Jasa Marga: Lebih Dari 1,2 Juta Kendaraan Masuk dan Keluar Wilayah Jabotabek Selama Libur Isra Mikraj 2026

MONITOR, Jakarta - Direktur Utama Jasa Marga Rivan A. Purwantono menyampaikan PT Jasa Marga (Persero)…

2 jam yang lalu

MTQ Nasional 2026, Dirjen Bimas Islam: Jawa Tengah Paling Siap Jadi Tuan Rumah

MONITOR, Jakarta - Provinsi Jawa Tengah menunjukkan kesiapan dalam menyambut penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ)…

2 jam yang lalu

Kemenperin Percepat Fasilitas Sertifikasi Halal untuk Perkuat Industri Nasional

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus memperkuat ekosistem industri halal nasional melalui percepatan fasilitasi…

4 jam yang lalu

Jasa Marga Perkuat Budaya Keselamatan Kerja yang Profesional dan Kolaboratif

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. menggelar Apel Peringatan Bulan Keselamatan dan Kesehatan…

4 jam yang lalu

Prajurit TNI Temukan Dua Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung

MONITOR, Jakarta - Prajurit TNI dari Kodam XIV/Hasanuddin yang tergabung dalam Tim SAR gabungan berhasil…

5 jam yang lalu