Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menggunakan sepeda ke Balaikota
MONITOR, Jakarta – Dalam memberingati hari bersepeda sedunia yang jatuh hari ini, Kamis (3/6), Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengajak warganya agar menggunakan sepeda saat beraktivitas.
Bahkan, ajakan Anies tersebut tertuang dalam surat Gubernur DKI Jakarta nomor 7 tahun 2021 tentang kegiatan bersepeda masyarakat dalam memperingati hari bersepeda sedunia 3 Juni 2021.
” Har ini, 3 Juni 2021, seluruh warga Jakarta agar menggunakan sepeda sebagai sarana transportasi menuju kantor atau tempat aktivitas lainnya baik perorangan maupun komunitas,” ujar Anies dalam surat seruannya terkait hari bersepeda sedunia.
Tak hanya itu dalam surat seruanya tersebut, Anies meperingatan agar dalam bersepeda, warga Jakarta tetap menerapkan protokol kesehatan dan menugaskan Satpol PP dan SKPD terkait menindak tegas pelanggar protokol kesehatan bersama TNI-POLRI.
MONITOR, Cirebon - Dalam upaya mendukung program nasional Zero ODOL (Over Dimension Over Loading), PT…
MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Nasaruddin Umar menerima audiensi Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj…
MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi V DPR RI, Andi Iwan Darmawan Aras menyampaikan keprihatinan…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI, Prof. Rokhmin Dahuri, menyerukan kebangkitan sektor kelautan…
MONITOR, Jakarta - Indonesia memiliki potensi luar biasa dalam pengembangan industri minyak atsiri, karena didukung…
MONITOR, Jakarta - Tentara Nasional Indonesia (TNI) menghormati dan mendukung penuh keputusan pemerintah yang menunjuk…