JATENG-YOGYAKARTA

Gunakan Pupuk Hayati, Hasil Panen Padi Petani Magelang Tembus 10,1 Ton Per Hektar

MONITOR, Magelang – Kelompok Tani Sumber Rejeki, Dusun Parekon, Desa Sumberarum, Kecamatan Tempuran, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah melakukan panen padi. Rabu (17/3/2021).

Panen padi di Magelang tersebut merupakan perdana demplot penggunaan pupuk hayati extraGEN dilahan seluas 1 hektare (Ha) dengan varietas padi mikongga.

Ketua Kelompok Tani Sumber Rejeki, Matsuradin mengatakan panen yang dilakukan mendapat hasil yang maksimal dan lebih banyak gabah karena penggunaan pupuk organik hayati.

“Pada pagi ini telah dilaksakan panen perdana dengan varietas mikongga dan diaplikasikan dengan pupuk hayati extragen,” kata Matsuradin disela-sela panen padi, Rabu (17/3).

Matsuradin menambahkan bahwa hasil ubinan panen kali ini sangat bagus dan terbilang memuaskan dibanding tahun-tahun sebelumnya.

“Alhamdulilah untuk hasilnya itu satu keso mencapai 1,8 atau satu hektarnya mencapai 10,8 ton,” Imbuhnya.

Dan terimakasih kami sampaikan kepada extragen telah mensuport di petani kami dan alhamdulilah hasilnya lebih meningkat.” pungkasnya

Recent Posts

DPR Setujui Usulan Anggaran Tambahan Kementerian Agama

MONITOR, Jakarta - Komisi VIII DPR RI menyetujui hasil rekonstruksi dan relaksasi efisiensi anggaran Kementerian…

2 jam yang lalu

DPR Dorong Pemerintah Pusat dan Pemda Kolaborasi Tangani Banjir Jakarta, Jangan Gali Lubang Tutup Lubang

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi II DPR RI, Mardani Ali Sera memberi perhatian serius terhadap…

10 jam yang lalu

Soroti Bencana Alam di Sejumlah Wilayah, Puan Minta Pemerintah Mitigasi dan Sigap Tangani Korban

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyoroti berbagai bencana alam yang terjadi di…

12 jam yang lalu

Saksi Anak Diduga Diintimidasi di Peradilan Kasus Oknum Polisi Tembak Siswa, DPR: Sejak Awal Sarat Kejanggalan

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI, Abdullah mendesak seluruh pihak turut mengawasi proses…

14 jam yang lalu

Bupati Bondowoso Buka Festival Muharram 1447 H dan Luncurkan ‘Bondowoso Berkah’

MONITOR, Bondowoso - Bupati Bondowoso KH Abdul Wahid Hamid meluncurkan “Bondowoso Berkah”, sebuah komitmen dan…

14 jam yang lalu

DPR Bentuk Tim Supervisi, Puan: Penulisan Ulang Sejarah Harus Dilaksanakan Sejelas-jelasnya

MONITOR, Jakarta - DPR RI membentuk tim untuk melakukan supervisi terhadap penulisan ulang sejarah yang…

15 jam yang lalu