MEGAPOLITAN

Atasi Kemiskinan, Pemkot Depok Siap Perkuat Kolaborasi dengan Berbagai Unsur

MONITOR, Depok – Komitmen mengentaskan kemiskinan di daerah disampaikan Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono. Salah satu upaya yang akan dilakukan, menurutnya, memperkuat berkolaborasi dengan Program Keluarga Harapan (PKH) milik Kementerian Sosial Republik Indonesia (Kemensos RI).

Imam Budi Hartono mengatakan, PKH merupakan program penting dalam menanggulangi kemiskinan di Kota Depok. Sebab, bukan hanya sekedar memberikan stimulus bantuan tunai, namun sekaligus pembinaan agar para peserta PKH agar segera tergraduasi.

“Tentu harus diberikan dukungan PKH ini. Ketika tergraduasi para peserta PKH bisa ikut dalam program 5.000 pengusaha dan 1.000 perempuan yang dicanangkan Pemerintah Kota Depok,” katanya usai audiensi dan silaturahmi dengan pendamping Keluarga Penerima Manfaat Program Keluarga Harapan (KPM PKH) di Balai Kota, Selasa (16/03).

Lanjut dia, besar harapannya ke depan komunikasi yang dijalin akan semakin baik. Agar dapat bersama-sama dalam peningkatan ekonomi masyarakat. Terlebih, bagi peserta PKH yang sudah siap untuk mandiri menjadi bagian program peningkatan ekonomi Pemkot Depok.

“Alhamdulillah, hari ini saya bisa bertemu dengan puluhan pendamping KPM PKH. Mereka telah menyampaikan harapannya kepada kami. Saya apresiasi atas kerja mereka untuk membantu mengentaskan kemiskinan di Kota Depok,” tutupnya.

Recent Posts

Kemenhaj dan Kejati Aceh Kawal Pembangunan Gedung Asrama Haji Embarkasi

MONITOR, Jakarta - Inspektorat Jenderal Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) diwakili oleh Inspektur Wilayah I,…

2 jam yang lalu

Bicara Ekoteologi di Mesir, Menag Jelaskan Peran Agama dan Kemanusiaan di Era AI

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar berbicara tentang ekotelogi serta peran agama dan kesadaran…

3 jam yang lalu

Kedaulatan Pangan 2026, Prof Rokhmin: Tanpa Teknologi Tepat Guna, Sulit Jadi Negara Maju

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI, Prof. Rokhmin Dahuri menegaskan bahwa transformasi teknologi…

3 jam yang lalu

LHKPN Kemenag Capai 100 Persen, Irjen Ingatkan Integritas Tetap Utama

MONITOR, Jakarta - Tingkat kepatuhan pejabata Kementerian Agama untuk menyampaikan  Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara…

4 jam yang lalu

Wamenhaj: Petugas Haji 2026 Dilatih Semi-Militer Demi Disiplin dan Satu Komando

MONITOR, Jakarta - Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi tahun 2026 dibekali pendidikan dan…

5 jam yang lalu

Jamin Bahan Baku IKM, Kemenperin Siapkan Reformasi Kebijakan Melalui PPBB

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus melakukan reformasi kebijakan guna menjamin kemudahan serta ketersediaan…

7 jam yang lalu