PARIWISATA

Gandeng Singapura, Sandi Ingin Terapkan ‘Travel Bubble’

MONITOR, Jakarta – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno belum lama ini mengadakan rapat pertemuan bersama Menteri Perdagangan dan Industri Singapura, Mr. Chan Chun Sing.

Keduanya membahas peluang kerjasama antara Indonesia dengan Singapura untuk meningkatkan pariwisata dengan penerapan konsep ‘Travel Bubble’.

Dalam diskusi itu, Sandi mengaku ingin menerapkan ‘Safe Travel’ dan ‘Contact Tracing’ yang ketat antara Singapura-Bali (melalui udara), dan Singapura-Batam serta Singapura-Bintan (melalui laut).

“Semoga dapat diterapkan dalam waktu dekat sehingga peluang usaha dan lapangan kerja untuk masyarakat di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif bisa terbuka kembali,” imbuh Sandiaga Uno.

Diketahui, travel bubble atau juga dikenal sebagai travel bridge, merupakan sebuah pengaturan perjalanan yang memungkinkan warga negara tertentu melakukan perjalanan ke negara lain. Dengan adanya travel bubble, masa tunggu bagi pelancong yang datang dari negara tempat virus telah terbendung, tak lagi ada.

Recent Posts

Empat Mantan Anggota OPM Resmi Berikrar Setia pada NKRI

MONITOR, Jakarta - Komitmen TNI dalam membangun perdamaian dan memperkuat persatuan di Tanah Papua kembali…

1 jam yang lalu

PT Jasamarga Transjawa Tol Gencarkan Sosialisasi Zero ODOL di Ruas Jalan Tol Palimanan-Kanci

MONITOR, Cirebon - Dalam upaya mendukung program nasional Zero ODOL (Over Dimension Over Loading), PT…

3 jam yang lalu

Menag Terima Taj Yasin, Jateng Siap Jadi Tuan Rumah MTQ Nasional 2026

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Nasaruddin Umar menerima audiensi Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj…

3 jam yang lalu

DPR Dorong Fasum Terdampak Bencana Cepat Diperbaiki, Sistem Peringatan Dini Diefektifkan

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi V DPR RI, Andi Iwan Darmawan Aras menyampaikan keprihatinan…

5 jam yang lalu

Prof Rokhmin: Indonesia Emas 2045 Bukan Angan-angan, MAI Harus Jadi Motor Utama Bangun Industri Akuakultur

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI, Prof. Rokhmin Dahuri, menyerukan kebangkitan sektor kelautan…

5 jam yang lalu

Minyak Atsiri Indonesia Menduduki Peringkat ke-8 Dunia

MONITOR, Jakarta - Indonesia memiliki potensi luar biasa dalam pengembangan industri minyak atsiri, karena didukung…

7 jam yang lalu