PEMERINTAHAN

Ma’ruf Amin: Pemerintah Fokus Perbaiki Rata-rata Kematian Covid-19

MONITOR, Jakarta – Pemerintah sangat optimistis dalam pengendalian pandemi Covid-19. Optimisme itu dapat dilihat dari grafik rata-rata kesembuhan berada di angka 83,6%.

Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengatakan, angka tersebut jauh lebih baik dari rata-rata kesembuhan dunia yang berada di angka 69,03%.

Sementara data kasus aktif di Indonesia, kata Ma’ruf, saat ini berada di 13,25%. Menurutnya, angka ini jauh lebih baik dari rata-rata kasus aktif dunia yang berada di angka 28,55%.

“Ini menunjukkan perkembangan dan peningkatan yang baik,” kata Ma’ruf Amin, di Istana Negara, Selasa (1/12).

Lebih lanjut Ma’ruf mengungkapkan pemerintah tengah menggenjot serta memperbaiki rata-rata kasus kematian Covid-19, dimana saat ini masih berada di angka 3,1%.

“Kita masih memperbaiki rata-rata kematian yang saat ini masih berada di angka 3,1%, sedangkan rata-rata kematian dunia berada di angka 2,32%,” pungkasnya.

Recent Posts

Resmikan PUN Jembrana, Menteri Maman Harap Pedagang Naik Kelas

MONITOR, Jakarta - Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), Maman Abdurrahman meresmikan Pasar Umum Negara (PUN),…

53 menit yang lalu

Kabar Gembira! Wamenag Ungkap Prabowo Janji Akan Naikan Honor Setiap Guru

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo HR Muhammad Syafi’i menghadiri peringatan Hari Guru…

2 jam yang lalu

HGN 2024, DPR Dorong Peningkatan Kesejahteraan Guru Agar Tak Ada Lagi yang Berutang

MONITOR, Jakarta - Di peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2024, Wakil Ketua DPR RI Cucun…

4 jam yang lalu

MLA Tak Dimungkinkan, Pakar Nilai DPR Jalani Fungsi Pengawasan dengan Baik di Kasus Mary Jane

MONITOR, Jakarta - Komisi XIII DPR RI mempertanyakan dasar hukum kebijakan Pemerintah yang akan memulangkan…

4 jam yang lalu

169 Ribu Personel TNI dan Alutsista Dikerahkan di Pilkada Serentak 2024

MONITOR, Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Menteri Pertahanan Republik Indonesia Letjen…

4 jam yang lalu

Kemenkum Pastikan Seleksi CPNS Berjalan Lancar, Ada Nomor Layanan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Hukum (Kemenkum) RI mengawal pelaksanaan seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS)…

5 jam yang lalu