MONITOR, Jakarta – Sikap politik imam besar FPI, Habib Rizieq Shihab, sudah terbaca oleh Ketua Umum Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) Jimly Asshiddiqie.
Eks Ketua Mahkamah Konstitusi ini meyakini betul, petinggi FPI ini tidak akan membuat partai politik baru ataupun gabung di parpol. Kendati demikian, kata Jimly, Habib Rizieq memiliki kecenderungan untuk memihak PKS.
“Sejak dulu sampai kini makin jelas pilihan sikap politik HRS dkk, tidak akan buat parpol baru, tidak bergabung parpol lain, tapi akan salurkan aspirasi via PKS,” kata Jimly Asshiddiqie, dalam keterangannya yang dikutip MONITOR.
Terkait sikap politik Rizieq, Jimly pun meminta kalangan yang berbeda sikap untuk menghormati pilihan sang habibserta tidak memaksanya bergabung di parpol.
“Bagus, pihak yang beda cukup hormati saja pilihan HRS dkk ini. Parpol lain mesti tahu diri, termasuk parpol Islam lain bahwa HRS sudah bersikap,” imbuhnya.
MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan bersinergi dengan Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal…
MONITOR, Jakarta - Menteri Agama diwakili Tenaga Ahli Menteri Agama, Muhammad Ainul Yakin, menyerahkan barang…
MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani mengingatkan agar Pilkada serentak 2024 yang akan…
MONITOR, Surabaya - PT Pertamina (Persero) menetapkan secara resmi pemenang "Pertamuda Seed and Scale 2024"…
MONITOR, Jakarta - Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), Maman Abdurrahman meresmikan Pasar Umum Negara (PUN),…
MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo HR Muhammad Syafi’i menghadiri peringatan Hari Guru…