MEGAPOLITAN

Bikin Heboh, Pria Telanjang Dada di Depok Teriak-teriak

MONITOR, Depok – Warga yang melintas di Jalan Nusantara Raya, Pancoran Mas, Kota Depok, dibikin heboh oleh ulah seorang pria yang diduga mengalami gangguan jiwa (ODGJ) berada di atas sebuah pohon, Selasa (27/10).

Pria tersebut berteriak-teriak. Kemudian membuka bajunya dan melantunkan azan.

Tak hanya itu, peristiwa tersebut juga sontak mengundang perhatian warga.

Karena itu, warga yang mengetahui kejadian tersebut kemudian membujuk agar pria ODGJ tersebut turun, karena dapat membahayakan dirinya.

Namun, upaya yang dilakukan belum membuahkan hasil. Pria itu seolah tidak menghiraukan serta semakin menjadi-jadi berteriak.

Kejadian yang menghebohkan warga sekitar tersebut kemudian dilaporkan warga ke Dinas Sosial Pemerintah Kota (Pemkot) Depok.

“Sudah kami laporkan ke (petugas) Dinsos. Katanya sebentar lagi akan datang,” kata Engky, warga Pencoran Mas, Depok.

Recent Posts

Prabowo: Peran Pimpinan Perguruan Tinggi Sangat Dinantikan Rakyat

MONITOR, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menggelar Taklimat Presiden Republik Indonesia dengan Pimpinan Perguruan Tinggi…

5 jam yang lalu

Kemenhaj Panggil Travel Umrah yang Tak Penuhi Hak Jemaah

MONITOR, Jakarta - Direktur Jenderal Pengendalian Haji dan Umrah, Harun Al Rasyid, melakukan pemanggilan terhadap…

7 jam yang lalu

DPR: Urus Sertipikat Tanah Mandiri Lebih Murah dan Tanpa Calo!

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi II DPR RI Dede Yusuf Macan Effendi mendorong masyarakat…

9 jam yang lalu

Isra Mikraj di Istiqlal, Menag dan Menteri LH Serukan Pesan Ekoteologi

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar menghadirkan nuansa berbeda dalam Peringatan Isra Mikraj 1447…

10 jam yang lalu

Kunjungi NTB, Menhaj: Loyalitas Kita Hanya untuk Negara dan Jemaah

MONITOR, NTB - Menteri Haji dan Umrah Republik Indonesia, Mochamad Irfan Yusuf, melakukan kunjungan supervisi…

13 jam yang lalu

Isra Mi’raj Momentum Memperkuat Iman dan Amal Sosial

MONITOR - Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah menjadi ruang refleksi penting bagi…

13 jam yang lalu