Anggota DPR RI dari Fraksi Nasdem Hillary Brigitta Lasut/ dok: Mojok.co
MONITOR, Jakarta – Masa karantina ditengah pandemi merupakan hal membosankan bagi sebagian kalangan, tak terkecuali kawula muda. Namun bagi anggota dewan milennial Hillary Brigitta Lasut, kondisi ini bisa dijadikan sebagai momen untuk memaksimalkan potensi diri dari rumah.
Hillary menyarankan anak-anak muda memanfaatkan situasi ini untuk tetap berkarya dan terus optimis menatap masa depan. Ia mengajak anak-anak muda untuk menciptakan inovasi di bidang digital.
“Hingga kini, semakin banyak anak bangsa berupaya menciptakan platform digital di saat menjalani masa karantina di rumah,” ujar Hillary Lasut, dalam keterangannya.
Menurutnya, pandemi Covid-19 harus menjadi momentum untuk memaksimalkan potensi digital anak bangsa.
Lebih jauh, Hillary pun mengajak masyarakat Indonesia untuk tetap semangat, produktif, saling bahu membahu, menopang ekonomi Indonesia.
MONITOR, Jakarta - Sebagai bagian dari komitmen nasional menuju swasembada energi dan penguatan industri hilir…
MONITOR, Jakarta - Menanggapi beredarnya potongan video pidato Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman saat menghadiri…
MONITOR, Sumsel - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) akan memberlakukan tarif pada Jalan Tol…
MONITOR, Jakarta - Perkembangan lingkungan strategis dan dinamika ancaman yang semakin kompleks, menuntut Kerjasama antara…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama mengajak Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) di seluruh Indonesia untuk…
MONITOR, Jakarta - Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo menegaskan komitmennya dalam mendukung program swasembada…