BERITA

Terpilih Secara Aklamasi, AHY Pimpin Demokrat Gantikan SBY

MONITOR, Jakarta – Rapat Paripurna Kongres V DPP Partai Demokrat menyetujui putera sulung Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai ketua umum terpilih.

Terpilihnya AHY berlangsung secara aklamasi memimpin partai berlambang bintang mercy periode 2020-2025.

Demikian disampaikan Juru Bicara Kongres V Demokrat, Irwan, di area Kongres, Hall JCC, Senayan, Minggu (15/3).

“Alhamdulillah mas AHY sudah terpilih menjadi Ketum PD periode 2020-2025,” kata Irwan.

Masih dikatakan Irwan, dalam rapat yang digelar secara tertutup, para pemilik suara telah secara bulat memilih AHY.
“Seluruh peserta yang punya hak suara secara bulat aklamasi memilih AHY untuk memimpin Partai Demokrat,” pungkasnya.

Recent Posts

Jelang Hari Guru, 101.786 Guru Madrasah dan Pendidikan Agama Lulus PPG

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama mengumumkan sebanyak 101.786 guru madrasah dan guru Pendidikan Agama di…

1 jam yang lalu

Kemenperin Apresiasi Ekspansi PT Citra Terus Makmur, Bukti Nyata Kekuatan Industri TPT Nasional

MONITOR, Jakarta - Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengapresiasi langkah ekspansi yang dilakukan PT Citra…

2 jam yang lalu

PBNU Ingatkan Pendakwah Wajib Jaga Akhlak dan Martabat Kemanusiaan

MONITOR, Jakarta - Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menyesalkan tindakan dan perilaku pendakwah Elham Yahya…

2 jam yang lalu

Wamenag Tanggapi Video Viral Gus Elham Cium Anak Kecil, Tidak Pantas!

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama Romo Muhammad Syafii memberikan respon atas pertanyaan awak media…

4 jam yang lalu

Dosen UIN Jakarta Tegaskan Moderasi Beragama Dibutuhkan Sepanjang Masa

MONITOR, Jakarta - Moderasi Beragama bukan proyek, tetapi perjuangan bagi seluruh bangsa Indonesia. Indonesia yang…

4 jam yang lalu

Perkuat Industri Halal, Kemenperin Tandatangani Nota Kesepahaman dengan BPJPH

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus memperkuat langkah transformasi menuju kemandirian ekonomi nasional melalui industrialisasi…

6 jam yang lalu