Anggota DPR RI Fadli Zon mengisi diskusi di kompleks parlemen
MONITOR, Jakarta – Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mendesak pemerintah Indonesia untuk segera menetapkan status darurat nasional terkait penyebaran Covid-19. Hal ini ditandai dengan datangnya surat resmi dari Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom-Ghebreyesus tertanggal 10 Maret 2020 kepada Presiden Joko Widodo.
Menanggapi desakan WHO, Wakil Ketua Umum Gerindra Fadli Zon setuju jika pemerintah segera menyambut pesan tersbeut dan menetapkan situasi Indonesia saat ini dengan darurat nasional.
“Saya setuju segera nyatakan situasi darurat nasional,” ujar Fadli Zon dalam keterangannya, Sabtu (14/3).
Fadli Zon pun mewanti-wanti jangan sampai pemerintah Indonesia lamban dalam menangani masalah penyebaran virus mematikan ini. Ia mengingatkan agar pemerintahan Jokowi tidak menunggu datangnya wangsit.
“Jangan terlambat apalagi nunggu wangsit, yang utama adalah menghentikan laju penularan, fokus hadapi,” tandasnya.
MONITOR, Jakarta - Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) gelar sarasehan sebagai forum diskusi yang menghadirkan para…
MONITOR, Sumsel - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) menyampaikan besaran tarif tol integrasi pada…
MONITOR, Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto meninjau secara langsung progres pembangunan fasilitas…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) saat ini sedang mempersiapkan revisi…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) tengah menggelar bimbingan teknis (Bimtek) intensif bagi calon Petugas…
MONITOR, Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menyambut kedatangan Presiden Republik Indonesia Prabowo…