PERISTIWA

Data Terbaru Banjir Bandang Lebak, 2 Orang Hanyut

MONITOR, Lebak – Bencana banjir bandang dan longsor yang melanda beberapa Kecamatan di Kabupaten Lebak Provinsi Banten yang terjadi pada Kamis (1/1) menelan korban jiwa.

Ya, berdasarkan data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lebak yang dirilis pada pukul 21:00 WIB terdapat dua orang warga yang hanyut terbawa derasnya arus banjir bandang.

Dua orang korban tersebut merupakan warga Kampung Bungawari Desa Banjarsari Kecamatan Lebakgedong.

“Terdapat korban sebanyak 2 orang warga kp. Bungawari Desa Banjarsari Kecamatan Lebakgedong akibat terbawa arus sungai Bungawari. Hingga kini masih dalam pencarian Tim SAR. Adapun korban atas nama Sdr. Arsan (51 Tahun ) dan Rizki (8 Tahun),” tulis BPBD Lebak.

Recent Posts

Kemenag Terbitkan PMA 2026 Tentang Penyelenggaraan Sidang Isbat

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menerbitkan Peraturan Menteri Agama (PMA) Nomor 1 Tahun 2026 tentang…

6 jam yang lalu

Kemenperin dan IKEA Kolaborasi Dorong IKM Naik Kelas

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendorong peningkatan daya saing dan perluasan akses pasar…

13 jam yang lalu

Mardiono Resmi Tunjuk Baihaki Sulaiman Jadi Plt Ketua PPP Banten

MONITOR, Jakarta - Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) resmi menetapkan Baihaki Sulaiman…

15 jam yang lalu

Kemenag dan Kemenhaj Sinergi Kawal Transisi Pelayanan Haji 2026

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar bersama Wakil Menteri Agama (Wamenag), Romo H.R.…

16 jam yang lalu

Analis Intelijen dukung Polri Tetap di bawah Presiden, ini Alasanya

MONITOR, Jakarta - Analis intelijen, pertahanan, dan keamanan Ngasiman Djoyonegoro mengapresiasi langkah DPR RI yang…

18 jam yang lalu

IKI Cetak Rekor Tertinggi dalam 49 Bulan

MONITOR, Jakarta - Kinerja sektor industri pengolahan nasional mengawali tahun 2026 dengan tren yang semakin…

19 jam yang lalu