Kamis, 25 April, 2024

Akhir Pekan, IHSG Cenderung Tertekan

MONITOR, Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini, Jumat (4/10) bergerak break out level support lower bollinger band dan mendekati level support psikologis 6.000.

“Indikator Stochastic dan RSI tertekan kembali kearea oversold. IHSG break out regresi bearish trend dengan support pelemahan dikisaran FR161.8% yang berada pada kisaran 5.990-6.000,” kata analis Reliance Sekuritas, Lanjar Nafi, dalam risetnya.

Diperkirakan IHSG masih cenderung tertekan pada support resistance 5.990-6.080

Saham-saham yang cukup menarik diperhatikan antara lain, SIMP, TPIA, BRPT, INDF, ICBP, MYOR, BBTN, BMRI, BBRI, BBNI, PGAS, TINS, MEDC, ANTM, INCO.

- Advertisement -

BERITA TERKAIT

TERPOPULER