BERITA

BMKG Prediksi Cuaca Ibu Kota Cerah Sepanjang Hari Ini

MONITOR, Jakarta – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengatakan bahwa prakiraan cuaca di wilayah DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu, Minggu (4/8), akan berlangsung cerah pada siang hari.

Sementara cuaca pada malam harinya cerah berawan di seluruh wilayah Ibu Kota. “Di malam hari, kondisi cuaca diprediksi akan berlangsung cerah berawan,” seperti dikutip dari website resmi BMKG.

BMKG juga memprediksi suhu di ibu kota berkisar antara 27 hingga 32 derajat celsius dengan kelembapan 60 hingga 80 persen.

Sementara itu, kondisi yang sama juga diprediksi terjadi di Bekasi, dan Depok.

Recent Posts

Fahri Hamzah Paparkan Desain Kebijakan Perumahan Indonesia pada Sidang OECD 2025 di Paris

MONITOR, Jakarta - Sebagai tahapan menuju keanggotaan Indonesia pada OECD (Organization for Economic Co-operation and…

24 menit yang lalu

Ratusan Siswa di Bali Tak Bisa Baca Tapi Lancar Bermedsos, Puan: Perlu Perhatian Serius

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan keprihatinan mendalam terhadap temuan adanya ratusan…

1 jam yang lalu

DPR Buka Masa Sidang, Puan Soroti Perang Dagang Buntut Kebijakan Trump

MONITOR, Jakarta - DPR RI hari ini membuka Masa Persidangan III Tahun Sidang 2024-2025 setelah…

2 jam yang lalu

Kisah Dokter Cantik Alumni MAN Asahan Berhasil Raih Gelar Impian

MONITOR, Jakarta - Perjalanan meraih impian sering kali melewati banyak rintangan dan berhasil mewujudkannya adalah…

2 jam yang lalu

Jordan Thompson Resmi Bergabung dengan Jakarta Pertamina Enduro

MONITOR, Jakarta - Jakarta Pertamina Enduro (JPE) resmi merekrut salah satu opposite terbaik dunia, Jordan Thompson.…

3 jam yang lalu

Sehari Jelang Penutupan, 208.514 Jemaah Reguler Lunasi Biaya Haji

MONITOR, Jakarta - Tahap II Pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) menyisakan satu hari. Proses…

4 jam yang lalu