FLASH

Groundbreaking Laboratorium IoT PT Jasa Marga

Dalam rangka menghadapi era revolusi industri 4.0 . PT Jasa Marga (Persero) Tbk akan mengembangkan dan meningkatkan adaptasi teknologi berbasis Internet of Things (IoT).

Pengembangan ini dilakukan dengan membangun sebuah Laboratorium yang nantinya akan menjadi pusat penelitian dan pengembangan teknologi, guna menciptakan inovasi-inovasi baru yang memberikan manfaat lebih untuk pengguna jalan tol.

Sebagai titik awal pengembangan Laboratorium IoT tersebut, PT Jasa Marga (Persero) Tbk melaksanakan peletakan batu pertama (Groundbreaking) di ex-Kantor Jasa Marga Cabang Jakarta-Tanggerang (Janger), di Tangerang Banten pada 26/7.

Dalam paparannya, Alex Denni juga menegaskan harapannya Jasa Marga IoT Lab ini sebagai moment of truth, untuk menemukan teknologi-teknologi terbaru yang dapat menunjang kinerja Jasa Marga dalam memberikan pelayananan terbaiknya untuk masyarakat Indonesia. Dengan dibangunnya Laboratorium IoT ini, Jasa Marga berharap dapat memberikan pengalaman teknologi yang terbaik bagi pengguna jalan tol, serta mampu menjadikan Jasa Marga sebagai perusahaan #1 Road Travel Solution,

Recent Posts

Kementan Lakukan Percepatan Tanam serta Kendalikan Hama di Subang dan Purwakarta

MONITOR, Purwakarta – Kementerian Pertanian RI melalui Direktorat Jenderal Tanaman Pangan terus bekerja tanpa henti…

9 menit yang lalu

Aksi Bela Palestina, UMC Bersama 172 Kampus Muhammadiyah se-Indonesia sampaikan 8 Sikap

MONITOR, Jabar - Ratusan Kampus Muhammadiyah menggelar Aksi Bela Palestina serentak di 172 kampus Muhammadiyah-Aisyiyah…

34 menit yang lalu

Kisruh Buntut Ibadah di Pamulang Tangsel, Begini Respon Dirjen Bimas Katolik!

MONITOR, Tangsel - Ribut antarwarga terjadi di Jalan Ampera, Babakan, Setu, Tangerang Selatan (Tangsel) pada…

1 jam yang lalu

LaNyalla Minta Pemda Koordinasi Mitigasi dengan BRIN dan BMKG

MONITOR, Jakarta - Peningkatan cuaca ekstrem di Indonesia secara signifikan akhir-akhir ini menjadi perhatian Ketua…

2 jam yang lalu

Catat, Ini Penempatan Hotel Jemaah Haji Indonesia di Makkah dan Madinah

MONITOR, Jakarta - Jemaah haji Indonesia akan mulai berangkat ke Arab Saudi pada 12 Mei…

3 jam yang lalu

Hadiri MIKTA, Puan Maharani Suarakan Perdamaian Dunia di Meksiko

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Dr. (H.C) Puan Maharani menghadiri agenda 10th MIKTA Speakers’ Consultation di Meksiko,…

3 jam yang lalu