POLITIK

Audrey digadang jadi Menteri, Demokrat: Mimpi Grace Natalie Harus Dikubur

MONITOR, Jakarta – Munculnya nama Audrey Yu Jian Hui, sosok milenial yang namanya digadang bakal masuk dalam kabinet Jokowi mencuri perhatian banyak kalangan.

Sesuai janjinya, Jokowi memang pernah mengutarakan idenya untuk menggaet kaum muda milenial agar sama-sama berjuang di dalam pemerintahan.

Apalagi sosok Audrey, warga Surabaya keturunan Tionghoa ini pernah menjadi salah satu dari 72 Ikon Berprestasi Indonesia yang dinobatkan dalam Festival Prestasi Indonesia.

Mengenai wacana ini, Politikus Demokrat Ferdinand Hutahaean mengatakan keberadaan Audrey akan menjadi batu sandungan bagi Ketua Umum PSI Grace Natalie ataupun eks Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok. Sebab keduanya, digadang pula mengincar salah satu kursi Menteri di kabinet Jokowi.

Ferdinand mengatakan, jika rumor tersebut benar, maka mimpi Grace Natalie ataupun Ahok untuk menjadi Menteri harus dikubur.

“Kalau benar Audrey jadi menteri di kabinet Jokowi, maka Grace ketum PSI dan Ahok harus mengubur impian jadi Menteri,” kata Ferdinand, Senin (8/7).

Recent Posts

Peringati Sumpah Pemuda, Wamenag: ASN Kemenag Harus Hadir untuk Bangsa dan Negara

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo Syafi’i memimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda…

24 menit yang lalu

Sekjen Kemenag: UIN Banten Harus Sinergi dengan Pemprov Jadi Pionir Solusi

MONITOR, Jakarta - Sekretaris Jenderal Kementerian Agama (Sekjen Kemenag) Kamaruddin Amin meminta Universitas Islam Negeri…

1 jam yang lalu

PT S2P dan Koperasi UBSK Sinergi Bangun Ekonomi Desa

MONITOR, Jakarta - Banyak desa di Indonesia memiliki potensi ekonomi lokal yang besar, namun seringkali…

2 jam yang lalu

Diskusi di Italia, Menag Bicara Kerukunan Modal Pembangunan dan Ekoteologi

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar berdiskusi dengan para biarawan dan biarawati Indonesia yang…

4 jam yang lalu

Praktik Judol Kian Mengkhawatirkan, DPR Dorong Implementasi UU PDP

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Sukamta, menyoroti ancaman serius fenomena judi…

11 jam yang lalu

Immoderma Wellness Day Sukses Gaet 1.000 Peserta Fun Run 5K di 4 Kota Indonesia

MONITOR, Semarang - Indonesia Kampanye kesehatan kulit dan gaya hidup aktif bertajuk Immoderma Wellness Day…

12 jam yang lalu