MONITOR, Sleman – Nampak gagah dan terkesan mewah poskamling yang sekarang. Poskamling berubah menjadi Kokoh dan megah yang tebuat dari beton cor hasil karya tim Satgas TMMD Reguler ke 103 Tahun 2018 bersama masyarakat Desa Balecatur Kecamatan Gamping Kabupaten Sleman.
Pasiter Kodim Sleman Kapten Inf Nugroho saat mengecek pembangunan Poskamling merasa bangga akan kinerja tim Satgas TMMD bersama masyarakat Desa Balecatur yang telah bersama-sama membuat Poskamling yang baru seperti sekarang.
“Yang semula saya ragu akan pengerjaannya, setelah saya lihat hasilnya sangat merasa puas dan bangga terhadap tim Satgas TMMD dan juga masyarakat,” ucapnya.
“Sekali lagi saya ucapkan terima kasih dan bangga atas kreatifitas satgas dan kerjasamanya yang baik dengan masyarakat, sehingga pembangunan Poskamling bisa diselesaikan 100% sempurna, tapi sudah dapat dilihat hasilnya,” tambahnya
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi X DPR RI, Bonnie Triyana turut menyoroti tindakan personel Tentara…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR Gilang Dhielafararez mendorong agar kasus dugaan penganiayaan dan…
MONITOR, Jakarta - Hari pertama tahap perpanjangan pelunasan, 1.199 jemaah reguler lunasi Biaya Perjalanan Ibadah…
MONITOR, Jakarta - Lembaga Pengelola Dana Bergulir (LPDB) menyambut baik atas penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan…
MONITOR, Cilacap - Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Agus Andrianto, melaksanakan panen perdana hasil program…
MONITOR, Jakarta - Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mengapresiasi terselenggaranya ajang…