JATENG-YOGYAKARTA

Cuaca Tidak Menentu Jadi Kendala Dalam Kegiatan TMMD

MONITOR, Sleman – Walaupun cuaca sedang gerimis tak mengurangi semangat Satgas TMMD Reguler Ke-103 untuk tetap bekerja,Jumat 09/11/2018.

Bersama-sama warga Dusun Temuwuh, Satgas TMMD tampak bahu-membahu melanjutkan pekerjaan finising corblok jalan yang sudah hampir rampung. Serda Agus, salah satu anggota Satgas TMMD mangatakan bahwa cuaca di lokasi TMMD sudah mendung dan turun hujan gerimis sejak semalam dan mengingat waktu yang tersisa semakin sedikit maka mereka tidak mau menunda-nunda pekerjaan yang belum selesai karena target yang sudah ditentukan oleh Komando Atas harus tercapai.  “Untung saja pekerjaan yang pokok-pokok sudah selesai.Seperti pembangunan Poskamling ini sudah mulai finishing yaitu tahap pengecatan, walau cuaca tak menentu tidak menjadi kendala buat kami, kami masih bisa bekerja” ucap Agus.

Sedangkan suharyanto, Ketua RT 03/RW 31 Dusun temuwuh mengungkapkan akan terus mengerahkan warganya untuk ikut membantu TNI bekerja. “Warga saya akan selalu ada membantu bapak tentara bekerja sampai Program selesai Walau turun hujan, selama Bapak TNI semangat wargapun juga akan ikut semangat bekerja, apalagi pembangunan ini dibangun sebagai fasilitas umum dusun kami” ujar Kadus temuwuh.

Recent Posts

Fikih Hijau Jadi Instrumen Teologis Negara Muslim Jawab Masalah Lingkungan

MONITOR, Jakarta - Persoalan lingkungan menjadi tantangan pelik di hampir semua negara. Negara-negara Muslim sejatinya…

8 menit yang lalu

Pertamina Kembangkan Energi Transisi, Dorong Kesejahteraan 408 Petani di Bali

MONITOR, Jakarta - Kekeringan menjadi ancaman serius bagi ketahanan pangan Indonesia. Data Badan Meteorologi, Klimatologi,…

2 jam yang lalu

Regional Nusantara Layani Lebih Dari 18.000 Kendaraan Selama Libur Panjang Hari Raya Waisak

MONITOR, Jakarta - Jasamarga Nusantara Tollroad Regional Division (JNT/Regional Nusantara) mencatat total volume lalu lintas…

3 jam yang lalu

Uya Kuya: Dukungan Indonesia untuk Palestina Konsisten Sejak Era Soekarno

MONITOR, Jakarta - Anggota Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) DPR RI, Surya Utama sapaan akrab…

4 jam yang lalu

JPE Juara Proliga 2025, Fadjar: Pertamina Dukung Olahraga Nasional

MONITOR, Jakarta - Jakarta Pertamina Enduro keluar sebagai Juara Grand Final Proliga 2025 setelah mengalahkan…

5 jam yang lalu

Haji 2025, Jemaah Mengaku Puas dengan Layanan Hotel

MONITOR, Jakarta - Deswita Rustam, salah satu jemaah haji asal Padang, mengaku puas dengan layanan…

5 jam yang lalu