STORI

Tewasnya sang Jenderal di Kota Pahlawan

MONITOR – Tewasnya Brigadir Jenderal Aubertin Walter Sothern Mallaby, sosok pemimpin pasukan perang Belanda di Surabaya, masih menjadi misteri. Banyak informasi simpang siur yang mengkisahkan tentang kematian sang jenderal.

Tepat pada 25 Oktober 1945 silam, Mallaby dengan gagah memimpin pasukannya memasuki wilayah Surabaya. Kedatangan mereka tak lain untuk melucuti senjata tentara Jepang. Akan tetapi, ambisi mereka tak berjalan mulus lantaran mendapatkan perlawanan dari rakyat Indonesia.

Sejak hari itu, pertumpahan darah terus terjadi. Rakyat Surabaya angkat senjata melawan pasukan Mallaby. Hingga pada 30 Oktober 1945 silam, sekelompok pemuda Indonesia mencegat mobil Buick, yang ditumpangi Mallaby, di dekat jembatan Merah Surabaya.

Baku tembak pun terjadi. Mallaby diberondong peluruh pistol seorang pemuda Surabaya hingga tewas, yang dilanjutkan insiden pembakaran mobil Mallaby dengan lemparan granat.

Tewasnya Mallaby inilah yang kemudian memercikkan kobaran api pertempuran 10 November 1945 di Surabaya. Namun dalam versi sejarah lain, menyebutkan bahwa seorang pemuda Indonesia masuk kedalam gedung.

Di dalam gedung itu, tentara Inggris rupanya menyiapkan mortir yang diarahkan ke kerumunan massa yang mengelilingi mobil Mallaby. Strateginya dengan menembakan mortir ke kerumunan, maka mereka akan kocar-kacir sehingga ada kesempatan Mallaby untuk meloloskan diri.

Recent Posts

Guru Besar UIN Jakarta Nilai Fatwa Jihad Lawan Israel Berpotensi Menggerakkan Radikalisme

MONITOR, Jakarta - Guru besar ilmu Fiqih Siyasah UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Khamami Zada menilai…

1 jam yang lalu

Lebih dari 68 Ribu Santri Ikuti UAN CBT PKPPS 2025, Digelar Bertahap Mulai April

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama Republik Indonesia melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Islam secara resmi menggelar…

1 jam yang lalu

Sukses Optimalkan Pelayanan, Jasa Marga Tutup Satgas Operasional Idulfitri 1446H/2025

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. hari ini secara resmi menutup operasi Satuan…

3 jam yang lalu

Wamentan Sudaryono Ungkap Maksud Penghapusan Kuota Impor, Tidak Ada Monopoli

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono menegaskan bahwa rencana Presiden Prabowo Subianto untuk…

6 jam yang lalu

Legislator Ingatkan Soal Rencana Evakuasi Warga Palestina; Harus Dipertimbangkan Matang

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI TB Hasanuddin menegaskan bahwa mendukung kemerdekaan Palestina…

6 jam yang lalu

Sinergi Dengan Intiplant Argo Lestari, Bank Jatim Cabang Lumajang Dukung Petani Pisang Cavendish

MONITOR, Lumajang - Interplant Argo Lestari yang bergerak di bidang pertanian khususnya pisang Cavendish menggelar…

7 jam yang lalu