JATENG-YOGYAKARTA

Kedatangan Satgas TMMD Buat Warung Mukijo Laris Manis

MONITOR, Sleman – Dengan adanya gladi upacara pembukaan TMMD Reguler ke-103 dilapangan desa Balecatur kecamatan Gamping, menjadi berkah tersendiri bagi pak Mukijo (51) warga Desa Balecatur. Betapa tidak, kini ada penghasilan lebih pembeli di warungnya. Sabtu (13/10/18)

Sejak kedatangan bapak-bapak TNI satgas TMMD warung miliknya laris manis diserbu pembeli, lantaran banyaknya penonton dari desa Balecatur. Bahkan tidak sedikit penonton yang datang dari desa-desa tetangga, seperti desa Gancahan, desa Mejing. Bahkan dari desa Sidoarum Kecamatan Godean yang letaknya agak jauh dengan desa Balecatur. Semuanya itu hanya untuk menyaksikan jalannya gladi upacara pembukaan TMMD Reguler ke-103 yang sejak pagi hari.

Dalam kesempatan tersebut, salah satu penonton ibu Nurjanah (32) warga desa Balecatur yang sempat kami temui saat membeli nasi bungkus di warung pak mukijo mengatakan, “Baru kali ini saya melihat gladi upacara semeriah ini. Mulai dari penyambutan sampai dengan pelaksanaan. Apalagi yang hadir dalam gladi TMMD pejabat dari Kabupaten Sleman, tentunya membawa kesan tersendiri bagi warga Godo,”ujarnya

Recent Posts

Pemilihan Suara Ulang, 314 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Gunakan Hak Pilihnya di Pilwalkot

MONITOR, Banjarbaru - Sebanyak 314 Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Banjarbaru menggunakan hak…

32 menit yang lalu

KKP Perkuat Peran Syahbandar di Pelabuhan Perikanan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperkuat peran syahbandar di pelabuhan perikanan untuk…

2 jam yang lalu

KPK dan PPATK Sinergi Wujudkan Indonesia Emas 2045

MONITOR, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan pentingnya sinergi antarlembaga dalam mewujudkan Indonesia Emas…

6 jam yang lalu

Ekspor Produk Kulit Naik 8 Persen, Kemenperin Optimalkan Sentra IKM di Jogja

MONITOR, Jakarta - Pemerintah terus memberikan perhatian penuh terhadap pengembangan industri kecil dan menengah (IKM)…

11 jam yang lalu

Dua Hari Libur Panjang Wafat Yesus Kristus dan Kebangkitan Yesus Kristus, Jasa Marga Catat 313 Ribu Kendaraan Meninggalkan Jabotabek

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. mencatat sebanyak 313.695 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek…

17 jam yang lalu

Gelar Bimbingan Manasik Haji Nasional, Kemenag Raih Rekor MURI

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama meraih penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) atas terselenggaranya Bimbingan…

18 jam yang lalu