JATENG-YOGYAKARTA

Semangat Pemuda Desa Balecatur Sukseskan TMMD Reg ke 103

MONITOR, Sleman – Pra TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) reguler ke-103 tahun 2018 Kodim 0732/Sleman hari ini mulai dilaksanakan mampu menarik perhatian serta tanggapan masyarakat.Hal ini karena prajurit TNI Kodim Sleman terus berjuang keras untuk membangkitkan semangat bergotong royong dan kebersamaan antara TNI serta masyarakat.

Hal ini sangat sesuai dengan karakter penduduk Indonesia yang suka bergotong-royong. Ini terbukti serta terlihat ketika prajurit Kodim Sleman melaksanakan pra TMMD di Desa Balecatur. Prajurit Kodim Sleman bahu-membahu dengan warga membangun talud jalan sepanjang 1000 meter yang menghubungkan Desa Balecatur dengan Desa Bangun jiwo.

“Desa Balecatur menjadi tujuan sasaran fisik yang kami pilih, karena masyarakat desa ini menginginkan adanya pembangunan talud jalan. Sedangkan talud jalan dan corblok  yang dibuat ini merupakan target yang harus dikerjakan sepanjang 1000 meter, yang dikerjakan secara bergantian dikerahkan setiap harinya, karena Program TNI ini harus selesai dalam kurun waktu satu bulan.

“Keberadaan prajurit TNI dengan TMMD sangat membantu pembangunan ini sudah lama diharapkan oleh warga di Desa Balecatur.Tak hanya itu, bahkan dengan kerja prajurit TNI mampu menggugah semangat gotong-royong warga didesa kami,” terang.

Sugiono (49) warga setempat yang turut membantu dan bahu-membahu bersama anggota Kodim Sleman. Tak ayal, meski TMMD baru akan dibuka secara resmi tanggal 16 Oktober, namun kegiatan sudah dimulai. Sehingga, diharapkan pada saat penutupan nanti seluruh target sasaran dapat berhasil sesuai harapan.

Recent Posts

Kemenag Siapkan Program Pesantren Ramah Lingkungan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini menyiapkan program pesantren ramah lingkungan. Terobosan ini menjadi…

2 jam yang lalu

Partai Gelora: Indonesia Bisa Berselancar Dalam Kebijakan Tarif Dagang Trump

MONITOR, Jakarta - Dalam perdagangan internasional dan geoekonomi, setiap negara biasanya fokus pada kepentingan nasionalnya…

3 jam yang lalu

Dukungan Pertachem Dalam Hilirisasi Industri Strategis Nasional Menuju Swasembada Energi

MONITOR, Jakarta - Sebagai bagian dari komitmen nasional menuju swasembada energi dan penguatan industri hilir…

4 jam yang lalu

Presiden Jokowi dan Prabowo Komitmen Tinggi Bersama Wapresnya Berantas Korupsi dan Mafia Pangan

MONITOR, Jakarta - Menanggapi beredarnya potongan video pidato Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman saat menghadiri…

10 jam yang lalu

Junction Palembang Akan Dioperasikan dan Ditetapkan Tarif Pada 21 April 2025

MONITOR, Sumsel - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) akan memberlakukan tarif pada Jalan Tol…

12 jam yang lalu

Kolaborasi TNI dan Mahasiswa, Bersama Bangun Masa Depan Bangsa

MONITOR, Jakarta - Perkembangan lingkungan strategis dan dinamika ancaman yang semakin kompleks, menuntut Kerjasama antara…

14 jam yang lalu