JATENG-YOGYAKARTA

Masyarakat, Polisi dan TNI Bersinergi Sukseskan TMMD Kodim Sleman

MONITOR, Sleman – Kegiatan Pra-TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim Sleman Yogyakarta telah di mulai pada Minggu, 7 Oktober 2018 kemarin. Kegiatan tersebut merupakan salah satu wujud pelayanan dan kepedulian Bhabinkamtibmas terhadap masyarakat.

Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 08.00 WITA dihadiri oleh Bhabinkamtibmas Desa Balecatur, Polsek Gamping Jajaran Polres Sleman Bripka Juazan Arifin bersama sama dengan TNI dan Masyarakat di Desa binaanya.

Bertempat dijalan Dusun Temuwuh Desa setempat Bhabinkamtibmas  bersama Aparat TNI dan Masyarakat kurang lebih 50 orang melaksanakan kerja bhakti berupa membuat talud disepanjang jalan Dusun Temuwuh menuju pusat Desa.

Kapolsek Gamping Kompol Hendri Mukti menjelaskan dalam rangka mensukseskan kegiatan TMMD pihaknya merasa perlu untuk bersinergi dan berkoordinasi dengan masyarakat.

“Dalam rangka pelaksanaan TMMD di Desa Balecatur, Bhabinkamtibmas wajib selalu bersinergi dan berkoordinasi dengan aparat TNI serta masyarakat untuk melaksanakan kerja bhakti gotong royong secara bersama sama dengan tujuan untuk mensukseskan pelaksanaan dari TMMD yang dilaksanakan didesa binaan,”ucap Kapolsek.

Recent Posts

PT JTT Lakukan Pemeliharaan Rutin Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek

MONITOR, Jakarta - Dalam rangka meningkatkan keamanan pengguna jalan tol, PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT)…

1 jam yang lalu

Jasa Marga Raih Juara Pertama Lomba Desain Tumbler HUT Ke-26 Kementerian BUMN

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk kembali menorehkan prestasi dengan meraih Juara 1…

3 jam yang lalu

Halalbihalal Akabri, Menhan Prabowo Pimpin Upacara Parade Senja di Kemhan

MONITOR, Jakarta – Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto selaku Inspektur Upacara (Irup) pimpin Upacara Parade…

5 jam yang lalu

Uber Cup 2024, Menpora Dito Bangga Atas Capaian Prestasi Tim Putri Indonesia Raih Runner-up

MONITOR, Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo mengapresiasi perjuangan…

5 jam yang lalu

Kuota Indonesia sudah Terpenuhi, Kemenag: Jangan Tertipu Tawaran Berangkat dengan Visa Non Haji

MONITOR, Jakarta - Tahap pelunasan biaya perjalanan ibadah haji (Bipih) 1445 H/2024 M sudah ditutup…

8 jam yang lalu

Siswi SMP Alami Kekerasan Seksual, Adde Rosi: Tangkap Tiga Pelaku Buron!

MONITOR, Bandar Lampung - Anggota Komisi III DPR RI Adde Rosi Khoerunnisa menyoroti viralnya kasus…

10 jam yang lalu