EKONOMI

IHSG Terus Lanjutkan Pelemahan

MONITOR, Jakarta – Gerak Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terus melemah pada perdagangan saham Selasa (2/10).

Head of Research Reliance Sekuritas, Lanjar Nafi turut meramalkan IHSG berpeluang melemah. Gerak IHSG bakal di teritori negatif dalam rentang 5.874-5.982

Saham yang patut dibeli investor adalah PT Bukit Asam Tbk (PTBA), PT JAPFA Tbk (JPFA), PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (TLKM), PT United Tractors Tbk (UNTR), dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI).

Sedangkan Lanjar merekomendasikan saham PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI), PT Wijaya Karya Tbk (WIKA), PT Elnusa Tbk (ELSA), serta PT XL Axiata Tbk (EXCL).

Kemudian juga saham PT Waskita Karya Tbk (WSKT), PT Harum Energy Tbk (HRUM), dan PT Trada Alam Minera Tbk (TRAM).

Recent Posts

ASDP Tutup Layanan Nataru, Penumpang Tumbuh dan Kepuasan Publik Sangat Tinggi

MONITOR, Jakarta - PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) resmi menutup penyelenggaraan Angkutan Natal dan Tahun…

3 jam yang lalu

DPR: KUHP dan KUHAP Baru Jamin Aktivis Tak Bisa Asal Dipenjara

MONITOR, Jakarta - Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman menjelaskan reformasi hukum pidana dengan terbitnya…

5 jam yang lalu

Haji 2026, Pemerintah Perkuat Petugas dan Layanan Ramah Perempuan

MONITOR, Jakarta - Pemerintah menegaskan komitmennya menghadirkan layanan haji yang ramah perempuan melalui penguatan kualitas…

7 jam yang lalu

Tinjau IKN, Menag Harap Rumah Ibadah di IKN Jadi Simbol Kerukunan Beragama

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar meninjau progres pembangunan fasilitas rumah ibadah di Ibu…

9 jam yang lalu

Eks Menag Yaqut Tersangka, DPR: Kerja Pansus Tidak Sia-sia

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI sekaligus Ketua Panja Haji 2025, Abdul…

10 jam yang lalu

Buka Diklat PPIH 2026, Menhaj Gus Irfan: Fokus Bahasa Arab dan Disiplin

MONITOR, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah resmi membuka Pendidikan dan Latihan (Diklat) Petugas Penyelenggara…

14 jam yang lalu