MEGAPOLITAN

Dahului PKS, Gerindra Segera Sodorkan Nama Cawagub ke DPRD

MONITOR, Jakarta – Partai Gerindra sepertinya akan mendahului PKS dalam menyodorkan nama  calon pengganti Sandiaga Uno sebagai Wakil Gubernur Jakarta.

Partai besutan Prabowo Subiato ini rencananya akan menyodorkan nama pengganti Sandiata Uno tersebut pada pekan.

“Ya Isya Allah, kalau gak ada halangan, pekan depan Gerindra untuk masukin nama ke DPRD untuk menggantikan Pak Sandi,”ungkap Wakil Ketua DPRD  Jakarta M Taufik kepada MONITOR.

Lantas siapa nama yang akan disodorkan Gerinda ke DPRD Jakarta untuk dipilih jadi wagub?

“Saya dong. Emang ada nama lain selain saya kan gak ada,”jawab Taufik.

Taufik pun mengatakan, kalau Gerindra akan mengikuti semua aturan terkait pemilihan wagub yang akan dilakukan para wakil rakyat Jakarta.

“Namanya aturan harus diikutin dong,”terang Taufik.

Menyingung soal rivalnya PKS yang belum jelas kapan bakal menyodorkan nama calonnya.

Menurut Taufik, itu kewenangan  internal PKS. Dirinya tak mau ikut campur dapur PKS.

“Yang jelas  tidak ada larangan kalau Gerindra dan PKS harus berbarengan menyodorkan nama pengganti Sandi,”pungkasnya.

Recent Posts

Resmikan PUN Jembrana, Menteri Maman Harap Pedagang Naik Kelas

MONITOR, Jakarta - Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), Maman Abdurrahman meresmikan Pasar Umum Negara (PUN),…

52 menit yang lalu

Kabar Gembira! Wamenag Ungkap Prabowo Janji Akan Naikan Honor Setiap Guru

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo HR Muhammad Syafi’i menghadiri peringatan Hari Guru…

2 jam yang lalu

HGN 2024, DPR Dorong Peningkatan Kesejahteraan Guru Agar Tak Ada Lagi yang Berutang

MONITOR, Jakarta - Di peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2024, Wakil Ketua DPR RI Cucun…

4 jam yang lalu

MLA Tak Dimungkinkan, Pakar Nilai DPR Jalani Fungsi Pengawasan dengan Baik di Kasus Mary Jane

MONITOR, Jakarta - Komisi XIII DPR RI mempertanyakan dasar hukum kebijakan Pemerintah yang akan memulangkan…

4 jam yang lalu

169 Ribu Personel TNI dan Alutsista Dikerahkan di Pilkada Serentak 2024

MONITOR, Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Menteri Pertahanan Republik Indonesia Letjen…

4 jam yang lalu

Kemenkum Pastikan Seleksi CPNS Berjalan Lancar, Ada Nomor Layanan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Hukum (Kemenkum) RI mengawal pelaksanaan seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS)…

5 jam yang lalu